Author Topic: Yang dimaksud "Perpecahan Jemaat" sampai dimana sih ?  (Read 62326 times)

0 Members and 29 Guests are viewing this topic.

Offline Gavin Tuturuga

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 1276
  • Reputation Power:
  • Denominasi: -
Re: Yang dimaksud "Perpecahan Jemaat" sampai dimana sih ?
« Reply #165 on: December 29, 2012, 12:47:14 PM »
Tritunggal juga nggak ada di Alkitab tetapi ajarannya penuh di Alkitab.

Tritunggal tidak ada di Alkitab tetapi dianggap sebagai ajaran ... ITU KARENA TIDAK MENGANUT AJARAN SOLA SCRIPTURA.

Sedangkan kata SOLA SCRIPTURA tidak tertera dalam Alkitab   TETAPI mengapa pengikut SOLA SCRIPTURA TETAP SAJA MENGANGGAP sebagai kebenaran.

Jelas ngga ?

Kayaknya sih ngga.
Back to TOPIC!

Offline solideogloria

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 3803
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Protestant
Re: Yang dimaksud "Perpecahan Jemaat" sampai dimana sih ?
« Reply #166 on: December 29, 2012, 12:48:06 PM »
Tritunggal tidak ada di Alkitab tetapi dianggap sebagai ajaran ... ITU KARENA TIDAK MENGANUT AJARAN SOLA SCRIPTURA.

Sedangkan kata SOLA SCRIPTURA tidak tertera dalam Alkitab   TETAPI mengapa pengikut SOLA SCRIPTURA TETAP SAJA MENGANGGAP sebagai kebenaran.

Jelas ngga ?

Kayaknya sih ngga.

Emangnya definisimu mengenai Sola Scriptura itu apa sih ???

Silahkan dijelaskan !

BACK TO BIBLE

Offline Husada

  • FIK council
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 3585
  • Reputation Power:
  • Gerejaku Didirikan oleh Yesus Kristus
Re: Yang dimaksud "Perpecahan Jemaat" sampai dimana sih ?
« Reply #167 on: December 29, 2012, 12:48:19 PM »
Apakah makna yang ingin dicari sesuai judul sudah dipandang memadai sehingga pembahasan bergeser ke Scriptura dan solanya?
PRO ECCLESIA ET PATRIA, PRO PATRIA ET ECCLESIA

Offline Gavin Tuturuga

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 1276
  • Reputation Power:
  • Denominasi: -
Re: Yang dimaksud "Perpecahan Jemaat" sampai dimana sih ?
« Reply #168 on: December 29, 2012, 12:50:11 PM »
Emangnya definisimu mengenai Sola Scriptura itu apa sih ???

Silahkan dijelaskan !
http://en.wikipedia.org/wiki/Sola_scriptura


makanya jangan cuma belajar dari pendetamu.

Harus pandai mencari dari sumber lain.

jelas.!
Back to TOPIC!

Offline solideogloria

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 3803
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Protestant
Re: Yang dimaksud "Perpecahan Jemaat" sampai dimana sih ?
« Reply #169 on: December 29, 2012, 12:51:16 PM »
http://en.wikipedia.org/wiki/Sola_scriptura


makanya jangan cuma belajar dari pendetamu.

Harus pandai mencari dari sumber lain.

jelas.!


Yang saya tanya pendapatmu bukan wikipedia !



BACK TO BIBLE

Offline cadangdata

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 1065
  • Reputation Power:
  • Denominasi: -
Re: Yang dimaksud "Perpecahan Jemaat" sampai dimana sih ?
« Reply #170 on: December 29, 2012, 12:51:36 PM »
Apakah makna yang ingin dicari sesuai judul sudah dipandang memadai sehingga pembahasan bergeser ke Scriptura dan solanya?

anu mas husa...

kalau saya tidak salah menangkap..

sedang membahas: Jemaat-jemaat yang MEMECAHKAN dirinya karena TIDAK SOLA SCRIPTURA yang dianggap sebagai Prinsip yang PALING BENAR WALAUPUN TIDAK TERTULIS dalam Alkitab..

gitu bukan ya?
ehehe...

Offline Gavin Tuturuga

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 1276
  • Reputation Power:
  • Denominasi: -
Re: Yang dimaksud "Perpecahan Jemaat" sampai dimana sih ?
« Reply #171 on: December 29, 2012, 12:52:19 PM »

Yang saya tanya pendapatmu bukan wikipedia !

Pendapat saya kurang lebih sesuai dengan yg dituliskan di wikipedia.

Jelas!

(Jangan seperti katak dalam tempurung: belajar dari Pendeta)
Back to TOPIC!

Offline cadangdata

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 1065
  • Reputation Power:
  • Denominasi: -
Re: Yang dimaksud "Perpecahan Jemaat" sampai dimana sih ?
« Reply #172 on: December 29, 2012, 12:54:14 PM »
Tritunggal tidak ada di Alkitab tetapi dianggap sebagai ajaran ... ITU KARENA TIDAK MENGANUT AJARAN SOLA SCRIPTURA.

Sedangkan kata SOLA SCRIPTURA tidak tertera dalam Alkitab   TETAPI mengapa pengikut SOLA SCRIPTURA TETAP SAJA MENGANGGAP sebagai kebenaran.

Jelas ngga ?

Kayaknya sih ngga.

Lholholho.....

Wah... jadi oknum-oknum Penganut SOLA SCRIPTURA ini BERANI-BERANInya memasukkan Konsep TRITUNGGAL yang jelas-jelas TIDAK TERTULIS dalam kutipan manapun di Alkitab sebagai hal yang BENAR juga???

lho.lho.lho...... kok berani...
ckckckckk...... Baru Tahu saya....

apa gak dimarahin Roh Wedhus ?

Offline solideogloria

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 3803
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Protestant
Re: Yang dimaksud "Perpecahan Jemaat" sampai dimana sih ?
« Reply #173 on: December 29, 2012, 12:55:08 PM »
Pendapat saya kurang lebih sesuai dengan yg dituliskan di wikipedia.

Jelas!

(Jangan seperti katak dalam tempurung: belajar dari Pendeta)

Tidak ada yang salah dengan Sola Scriptura  !

Apa pemahamanmu akan Alkitab yang hanya sebesar tempurung ngkali !

BACK TO BIBLE

Offline Gavin Tuturuga

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 1276
  • Reputation Power:
  • Denominasi: -
Re: Yang dimaksud "Perpecahan Jemaat" sampai dimana sih ?
« Reply #174 on: December 29, 2012, 12:55:19 PM »
Lholholho.....

Wah... jadi oknum-oknum Penganut SOLA SCRIPTURA ini BERANI-BERANInya memasukkan Konsep TRITUNGGAL yang jelas-jelas TIDAK TERTULIS dalam kutipan manapun di Alkitab sebagai hal yang BENAR juga???

lho.lho.lho...... kok berani...
ckckckckk...... Baru Tahu saya....

apa gak dimarahin Roh Wedhus ?

tidak dong... kan roh wedhusnya diri sendiri.. jadi cingcay laaaa....
Back to TOPIC!

Offline Gavin Tuturuga

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 1276
  • Reputation Power:
  • Denominasi: -
Re: Yang dimaksud "Perpecahan Jemaat" sampai dimana sih ?
« Reply #175 on: December 29, 2012, 12:56:58 PM »
Tidak ada yang salah dengan Sola Scriptura  !

Apa pemahamanmu akan Alkitab yang hanya sebesar tempurung ngkali !

Oh tentu saja sola scriptura salah besar

sebab kata SOLA SCRIPTURA sendiri tidak pernah di tulis di Alkitab.

Anda harusnya membuang ajaran yg tidak pernah ditulis...

ohhh.. wait... kalau dibuang.. berarti anda tidak lagi sola scripturist dong.... wow...
Back to TOPIC!

Offline solideogloria

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 3803
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Protestant
Re: Yang dimaksud "Perpecahan Jemaat" sampai dimana sih ?
« Reply #176 on: December 29, 2012, 01:04:50 PM »
Salam Damai.

Bro Solideogloria setuju adanya perpecahan jemaat.
Ayatnya Bro ?


GBU
 :)

Perpecahan karena berbeda pandangan sudah diperingatkan Paulus (1 Kor.11:19).



BACK TO BIBLE

Offline Gavin Tuturuga

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 1276
  • Reputation Power:
  • Denominasi: -
Re: Yang dimaksud "Perpecahan Jemaat" sampai dimana sih ?
« Reply #177 on: December 29, 2012, 01:13:49 PM »
Perpecahan karena berbeda pandangan sudah diperingatkan Paulus (1 Kor.11:19).

Paulus tidak menuliskan PERPECAHAN akibat PERBEDAAN PENGAJARAN AKAN FIRMAN,.. di ayat tsb.
Back to TOPIC!

Offline solideogloria

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 3803
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Protestant
Re: Yang dimaksud "Perpecahan Jemaat" sampai dimana sih ?
« Reply #178 on: December 29, 2012, 01:15:44 PM »
Paulus tidak menuliskan PERPECAHAN akibat PERBEDAAN PENGAJARAN AKAN FIRMAN,.. di ayat tsb.

Baca lagi Roma 16:17 pakai akal sehat !

BACK TO BIBLE

Offline Gavin Tuturuga

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 1276
  • Reputation Power:
  • Denominasi: -
Re: Yang dimaksud "Perpecahan Jemaat" sampai dimana sih ?
« Reply #179 on: December 29, 2012, 01:23:48 PM »
Baca lagi Roma 16:17 pakai akal sehat !

tinggal copas linknya (karena memang sudah dibahas berkali-kali)

http://forumimankristen.com/index.php/topic,1183.msg30294.html#msg30294
Back to TOPIC!