Author Topic: Predestinasi dalam Dogma Katolik  (Read 16603 times)

0 Members and 19 Guests are viewing this topic.

Offline odading

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 3314
  • Reputation Power:
  • Denominasi: non-agama
Re: Predestinasi dalam Dogma Katolik
« Reply #135 on: May 25, 2013, 11:27:35 PM »

Didalam PL Allah mengirim Roh Kudus kepada seseorang tidak otomatis bersifat keselamatan kekal melainkan membantu orang tsb melakukan kehendak Allah
Kalu menurut solideo, terlepas apakah itu PL ataupun PB .... apakah bisa terbuka kemungkinan utk dikatakan Saul adalah jenis orang yg didalam predestinasi Initial Salvation ?

Quote
Didalam PB Roh Kudus tinggal selamanya didalam diri orang percaya sehingga menjamin keselamatan yang sudah dianugerahkan Allah kepadanya.
Ada "kebingungan" saya disini.

IMO (maap, saya cuma ngukur dari logik terbatas saya) ---> apabila di PL, RK tidak otomatis tinggal selamanya - di PB RK otomatis tinggal selamanya .... lalu bagaimana dengan Habil ? .... tidak-kah ini jadi menuntun suatu asumsi : Allah memilih orang2 yg akan (pake AKAN gak nih ya ???) akan diberikan RK yang tinggak selamanya itu adalah orang2 yang hidup SETELAH jaman PL ?

Lebih jauh lagi (pada asumsi, orang2 PL yang mendapat RK namun tidak otomatis tinggal selamanya) ----> maka tidakkah jadi bisa dipendapati ... para nabi, Habil, dlsb itu bisa selamat tanpa RK ?

Bagaimana membedakan-nya utk bisa di statementkan antara : sso yg RK-nya tinggal selamanya ... dengan sso yang RK-nya tidak otomatis tinggal selamanya ?

Makasih atas masukan2 solideo.

:)
salam.
« Last Edit: May 25, 2013, 11:30:11 PM by odading »

Offline odading

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 3314
  • Reputation Power:
  • Denominasi: non-agama
Re: Predestinasi dalam Dogma Katolik
« Reply #136 on: May 25, 2013, 11:39:37 PM »
Sori nyambung lagi ... barusan tak baca lagi quote soli ... saya baru ngeh pada kalimat2nya ... :).

Didalam PB Roh Kudus tinggal selamanya didalam diri orang percaya sehingga menjamin keselamatan yang sudah dianugerahkan Allah kepadanya.

Saya merasa janggal dgn kalimat tsb, soli :).

IMO, mao dijaman PB kek - dijaman PL kek ... RK tetap memungkinkan utk tinggal selamanya ... tapi BUKAN karena otomatis ... melainkan karena yang biru ---> iman OP (orang percaya).

Tidakkah begitu ? :).

salam.

Offline odading

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 3314
  • Reputation Power:
  • Denominasi: non-agama
Re: Predestinasi dalam Dogma Katolik
« Reply #137 on: May 25, 2013, 11:46:59 PM »
Mungkin istilah undangan lebih tepat diganti dengan "calling" dan didalam Alkitab ada dua istilah doktrin panggilan yaitu "general calling" yang ditujukan kepada semua manusia dan "effective calling" yang hanya ditujukan bagi mereka yang memperoleh karunia keselamatan dari Tuhan.

Shalom
Saya masih belum bisa menemukan manfaat/faedahnya yang disebut "general calling", solideo.

Ibarat ilustrasinya begini :
Semua orang, kupingnya disodog ama prop/gabus botol ---> anggaplah, mereka sama sekali tidak bisa mendengar.
Lalu ada "dewa" memanggil manggil mereka ---> general calling.

Pertanyaannya :
mao ngapain manggil2 orang yg kupingnya pada ketutup prop botol tsb ? It doesn't make sense ... :).

Maka "logiknya" (imo) adalah tidak pernah ada itu yang namanya "general calling" ... yang ada hanyalah "effective calling" ---> yakni, hanya apabila prop botol dikuping sso dicabut ama si "dewa", maka barulah calling tsb efektif.

Bukankah begitu ? :).

salam.

Offline odading

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 3314
  • Reputation Power:
  • Denominasi: non-agama
Re: Predestinasi dalam Dogma Katolik
« Reply #138 on: May 26, 2013, 12:00:50 AM »

Prinsip keselamatan adalah OSAS makanya tidak mungkin ada keselamatan yang sejati akhirnya gagal sebab keselamatan itu adalah pekerjaan Allah bukan manusia bro.

Shalom
Saya juga percaya yang saya bold tsb, soli ... namun sekali lagi, kalimat2 tsb "cocoknya" adalah cuma utk di statementkan dan lalu dipercayai :).

Disisi lain, contoh kalimat yang ada menyangkut ttg "the remnant of Israel" --- suatu statement dan lalu dipercayai.

Roma 9:27
only the remnant will be saved

Roma 11:26
all Israel will be saved

All Israel = the remnant of Israel (RoI)
Waktu yang sedang berjalan ---> sudah ada RoI
Akhir jaman ---> kloter terakhir, semua RoI
nyicil kayak bayar angsuran kredit ... :D  :giggle:  :lol:

:)
salam.

Offline odading

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 3314
  • Reputation Power:
  • Denominasi: non-agama
Re: Predestinasi dalam Dogma Katolik
« Reply #139 on: May 26, 2013, 12:05:22 AM »
Roma  8:29 For whom he did foreknow, he also did predestinate to be conformed to the image of his Son, that he might be the firstborn among many brethren.


Roma 8:30 Moreover whom he did predestinate, them he also called: and whom he called, them he also justified: and whom he justified, them he also glorified.


Ajaran predestinasi sangat Alkitabiah.
Saya juga percaya predestinasi Allah kok soli :).

Saya percaya, Allah menentukan sendiri siapa2 yang Dia mau selamatkan .... dimana "sistim" predestinasinya Allah adalah yang saya merahin diatas.

:)
salam.
« Last Edit: May 26, 2013, 12:10:04 AM by odading »

Offline cadangdata

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 1065
  • Reputation Power:
  • Denominasi: -
Re: Predestinasi dalam Dogma Katolik
« Reply #140 on: May 26, 2013, 09:01:25 AM »
Ah.. palingan Bro Oda sebentar lagi  juga pasti disebut:
- Bukan Kristen
- Berada di luar kekristenan
- Tidak mengakui Alkitab
- dan lain sebagainya..

ehehe.....

Offline hanhalim2

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 4084
  • Reputation Power:
  • Denominasi: R.katholik
Re: Predestinasi dalam Dogma Katolik
« Reply #141 on: May 26, 2013, 11:22:18 AM »

Ibarat ilustrasinya begini :
Semua orang, kupingnya disodog ama prop/gabus botol ---> anggaplah, mereka sama sekali tidak bisa mendengar.
Lalu ada "dewa" memanggil manggil mereka ---> general calling.



Nimbrung :

Kalau dewa  KONON juga pada sakti
jadi bisa nembus Prop.

he he he he

Tuhan Yesus memberkati

han
Bukan semua nas/ayat  yang tertulis dalam Alkitab adalah Firman Allah dan juga Tidak seluruh Firman Allah tertulis lengkap dalam Alkitab.

( mudah mudahan dimengerti penjelasannya )

Offline Ignas

  • FIK council
  • FIK - Senior
  • *****
  • Posts: 451
  • Reputation Power:
Re: Predestinasi dalam Dogma Katolik
« Reply #142 on: May 29, 2013, 03:43:32 PM »
Jadi mungkin kira2 begini yah, ignas :

undangan tertulis nama ---> initial salvation
undangan kosong ---> murni freewill

Ngomong2 soal "undangan" ... saya lagi nyari2 koneksinya dengan parabel perjamuan (aq lupa ayatnya) yang ceritanya tamu yg di undang gak dateng, tamu yang gak di undang ditawarin dateng.

Kalo Ignas gak sibuk dan ada kesempatan ... mungkin bisa tolong duluan "nge-pas nge-pasin" undangan Tono dgn parabel tsb ? (yaaa... kalo2 memang sepertinya bisa ada sangkut-pautnya ..... kalo nggak gak cocok karena memang berbeda, ya gpp gak usah ... :D)

odading sendiri nti juga pengen coba baca2 lagi ttg parabel tsb, siapa tau bisa "masuk" disangkutpautin dgn ilustrasi undangan Tono :).

Makasih ignas atas masukannya.

:)
salam.

Yang sudah ditulis namanya pun dalam undangan tetap berperan freewillnya bro Oda, nah contohnya Raja Saul..
Raja Saul sudah tertulis dalam undangan yang diberikan kerajaan surga tetapi dia menolak datang kedalam pesta tsb..

salam.
Saya berdosa, saya berdosa, saya sungguh berdosa.

Offline Phooey

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 5491
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Χριστός
Re: Predestinasi dalam Dogma Katolik
« Reply #143 on: May 29, 2013, 04:59:40 PM »
Yang sudah ditulis namanya pun dalam undangan tetap berperan freewillnya bro Oda, nah contohnya Raja Saul..
Raja Saul sudah tertulis dalam undangan yang diberikan kerajaan surga tetapi dia menolak datang kedalam pesta tsb..

salam.


Ataukah Tuhan salah pilih?   :giggle:

Saya setuju kog dengan Bro Ignas. Faktor manusianya yang menolak kasih karunia Allah.


 :walkman:
Καὶ μὴ κρίνετε, καὶ οὐ μὴ κριθῆτε· καὶ μὴ καταδικάζετε, καὶ οὐ μὴ καταδικασθῆτε. ἀπολύετε, καὶ ἀπολυθήσεσθε· (Luk 6:37 BGT)

Offline odading

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 3314
  • Reputation Power:
  • Denominasi: non-agama
Re: Predestinasi dalam Dogma Katolik
« Reply #144 on: May 30, 2013, 01:07:05 PM »
Yang sudah ditulis namanya pun dalam undangan tetap berperan freewillnya bro Oda, nah contohnya Raja Saul..
Raja Saul sudah tertulis dalam undangan yang diberikan kerajaan surga tetapi dia menolak datang kedalam pesta tsb..

salam.
untuk yang merah, ya ... dari baca2 internet, katanya itu dimengertikan dengan istilah Predestinasi di Initial Salvation .... DAN sekalipun predestinasi tsb sudah terwujud, namun ujung2 ke Final-nya masih tersangkut freewill :D.

ilustrasinya : sso yang sudah Kristen di jaman sekarang ---> dia memang telah di predestinasikan di Initial Salvation .... namun mulai dari point event tsb s/d matinya ybs, Final Salvation-nya masih berdasarkan freewill ybs ketika menjalani sisa kehidupannya tsb.

Sekedar pertanyaan bersifat sedikit pribadi bagi semua orang Kristen :
Orang2 yang sudah Kristen di jaman sekarang ini .... perasaan di hatinya kayak gimana sih menyangkut ke ttg ke Allah-an-nya ?
  • Apakah mereka berpendapat bhw ini karena dia memang telah dipilih Allah (predestinasi) utk menjadi Kristen ?
  • ataukah berpendapat bhw ini karena kemauan dia utk menerima (freewill) ?


Saya nyadar, mungkin/kayaknya pertanyaan diatas akan amat sulit dijawab.
Nah dari situlah seperti yg saya post di thread laen ... bagi saya (setidaknya bagi saya) hal tsb sangat sulit utk dijawab ... karena sepertinya sulit utk diaplikasikan IF THEN .. karena sepertinya tidak ada urutan sequence/kronologi, keduanya terjadi simultan.

anyway,
ada yang "berani" menjawab dia memilih salah satu dari biru ataupun ijo ?
hehehe ... :D.

:)
salam.

Offline siip

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 1721
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Karismatik
Re: Predestinasi dalam Dogma Katolik
« Reply #145 on: May 30, 2013, 07:56:04 PM »
Di sebelah predestinasi, dimari predestinasi lagi.
Maaf ya friends...aku ndak ngikuti lagi topik predestinasi nyang dimari

------> intermezzo ga pentink  :D
« Last Edit: May 30, 2013, 07:57:57 PM by siip »
Tetapi siapa yang termasuk orang hidup mempunyai harapan, karena anjing yang hidup lebih baik dari pada singa yang mati (Pkh 9:4)

Offline solideogloria

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 3803
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Protestant
Re: Predestinasi dalam Dogma Katolik
« Reply #146 on: May 31, 2013, 02:56:50 AM »
Betul, Tuhan memilih kita untuk selamat.

Betul semua orang ditentukan Allah untuk hidup kekal.

Betul, Tuhan telah merencanakan keselamatan kita sejak awal.

Apa yang bisa bikin anda anggap ayat itu berarti Tuhan pilih kasih, dan merencanakan ada manusia yang direncanakan bakal masuk neraka?

Sekali lagi saya tegaskan bahwa siapa yang selamat hanya berdasarkan belas kasihan Tuhan dan tidak semua manusia menerimanya.

Ini ajaran Alkitab bukan saya.

Matius 22:14   Sebab banyak yang dipanggil, tetapi sedikit yang dipilih."

« Last Edit: May 31, 2013, 03:02:26 AM by solideogloria »
BACK TO BIBLE

Offline solideogloria

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 3803
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Protestant
Re: Predestinasi dalam Dogma Katolik
« Reply #147 on: May 31, 2013, 03:13:46 AM »
Kalu menurut solideo, terlepas apakah itu PL ataupun PB .... apakah bisa terbuka kemungkinan utk dikatakan Saul adalah jenis orang yg didalam predestinasi Initial Salvation ?

Saul bukan bagian dari predestinasi karena dia tidak selamat bro.

Quote
Quote
Didalam PB Roh Kudus tinggal selamanya didalam diri orang percaya sehingga menjamin keselamatan yang sudah dianugerahkan Allah kepadanya.
Ada "kebingungan" saya disini.

Alkitab tidak akan bikin bingung bro,jangan khawatir.

Quote
IMO (maap, saya cuma ngukur dari logik terbatas saya) ---> apabila di PL, RK tidak otomatis tinggal selamanya - di PB RK otomatis tinggal selamanya .... lalu bagaimana dengan Habil ? .... tidak-kah ini jadi menuntun suatu asumsi : Allah memilih orang2 yg akan (pake AKAN gak nih ya ???) akan diberikan RK yang tinggak selamanya itu adalah orang2 yang hidup SETELAH jaman PL ?

Habil selamat karena dia taat dan mampu memahami korban bakaran yang benar dihadapan Tuhan sesuai dengan kehendak-Nya dan itu semua pasti merupakan iluminasi dari Roh Kudus didalam dirinya,sebab keselamatan bukan hasil usaha atau jasa manusia.


Quote
Lebih jauh lagi (pada asumsi, orang2 PL yang mendapat RK namun tidak otomatis tinggal selamanya) ----> maka tidakkah jadi bisa dipendapati ... para nabi, Habil, dlsb itu bisa selamat tanpa RK ?

Saya yakin bahwa tanpa pekerjaan Roh Kudus tidak ada manusia yang selamat karena mereka sudah berdosa sejak didalam rahim ibunya.


Quote
Bagaimana membedakan-nya utk bisa di statementkan antara : sso yg RK-nya tinggal selamanya ... dengan sso yang RK-nya tidak otomatis tinggal selamanya ?

Makasih atas masukan2 solideo.

Yang membedakan mereka adalah buah roh yang mencerminkan hidupnya yang baru,contohnya kalau masih mengaku kristen/katolik  tetapi menganggap Alkitab (cerita mengenai Adam) hanyalah dongeng belaka maka itu pasti bukan buah roh yang asli.


Shalom

BACK TO BIBLE

Offline solideogloria

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 3803
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Protestant
Re: Predestinasi dalam Dogma Katolik
« Reply #148 on: May 31, 2013, 03:18:42 AM »
Sori nyambung lagi ... barusan tak baca lagi quote soli ... saya baru ngeh pada kalimat2nya ... :).

Saya merasa janggal dgn kalimat tsb, soli :).

IMO, mao dijaman PB kek - dijaman PL kek ... RK tetap memungkinkan utk tinggal selamanya ... tapi BUKAN karena otomatis ... melainkan karena yang biru ---> iman OP (orang percaya).

Tidakkah begitu ? :).

salam.


Jangan dibalik balik pengertiannya bro,Roh Kudus tinggal selamanya-lah yang mengakibatkan orang percaya tetap mampu memegang teguh imannya,sebab hanya melalui pemeliharaan Roh Kudus saja iman seseorang tidak jatuh.

Yudas 1:24 Bagi Dia, yang berkuasa menjaga supaya jangan kamu tersandung dan yang membawa kamu dengan tak bernoda dan penuh kegembiraan di hadapan kemuliaan-Nya


Shalom

BACK TO BIBLE

Offline solideogloria

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 3803
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Protestant
Re: Predestinasi dalam Dogma Katolik
« Reply #149 on: May 31, 2013, 03:20:33 AM »
Saya masih belum bisa menemukan manfaat/faedahnya yang disebut "general calling", solideo.

Ibarat ilustrasinya begini :
Semua orang, kupingnya disodog ama prop/gabus botol ---> anggaplah, mereka sama sekali tidak bisa mendengar.
Lalu ada "dewa" memanggil manggil mereka ---> general calling.

Pertanyaannya :
mao ngapain manggil2 orang yg kupingnya pada ketutup prop botol tsb ? It doesn't make sense ... :).

Maka "logiknya" (imo) adalah tidak pernah ada itu yang namanya "general calling" ... yang ada hanyalah "effective calling" ---> yakni, hanya apabila prop botol dikuping sso dicabut ama si "dewa", maka barulah calling tsb efektif.

Bukankah begitu ? :).

salam.

General Calling memang nyata karena banyak yang mendengar Injil tetapi sedikit yang menerima karunia keselamatan !

BACK TO BIBLE