jawaban Alkitabiah sudah diberikan oleh Kung Pho.
hmm..sebenarnya apa sih gunanya sesuatu itu dinyatakan "boleh" atau "tidak boleh" oleh Gereja?
pada kenyataannya:
- kalau dinyatakan tidak boleh --> yang hobi tetap saja pasang tato
- kalau ternyata dinyatakan boleh --> yang tidak suka tato tetap saja menolak pasang tato
IMO-saya tidak bisa menilai keindahan sebuah tato yang dilukiskan di badan.
mungkin karena saya suka kebersihan ya?
badan yang bertato itu malah berkurang nilai estetika-nya, bahkan kadang menimbulkan image negatif (seperti yang dijawab oleh Steav).
btw, sekarang sudah ada tato non permanen untuk mereka yang suka coba2 tapi takut menanggung efek jangka panjangnya.
tapi tetap saja, saya tidak tertarik sama sekali.
kulit yang bersih dan bebas rajahan sepertinya lebih menarik...