Karena Dia adalah salah satu oknum Allah Tritunggal yang setara dengan Allah Bapa sendiri.
Disebut Anak karena Dia diperanakkan didalam kekekalan oleh Allah Bapa.
1). Apakah maksut anda adalah : Sang Firman itu adalah salah satu dari Oknum Tritunggal ???
2). Dan disebut Anak, menurut anda adalah karena Ia diperanakan dalam Kekekalan olah Allah Bapa.
Apakah ini tidak keliru ?? Sebab Penyebutan Anak berdasarkan Yohanes 1 : 14, Bukan karena Ia di peranakan dalam Kekekalan Allah Bapa, tetapi Pemberian Gelar atau Penyebutan Gelar Anak Allah tersebut, sebab Sang Firman
TELAH MENJADI MANUSIA, artinya : Karena Sang Firmant Yang Kekal telah menjadi Manusia ( daging atau hamba ), maka Sang Firman tersebut diberi gelar kemuliaan, sebagai Anak Tunggal Bapa.==> Artinya berdasarkan Yohanes 1 : 14, sebutan ataupun Gelar Anak Tunggal Bapa itu, bukan karena Ia diperanakan dalam Kekekalan Allah Bapa, tetapi karena Ia
TELAH MENJADI MANUSIA, sehingga sebelum Ia menjadi manusia, maka Penyebutan ataupun Gelar Anak Tunggal Bapa untuk Sang Firman itu,
BELUM ADA. Walaupun Allah telah memiliki Rencana untuk merealisasikan Gelar tersebut.
Salam ...