Author Topic: Ngidam, Alkitabiahkah?  (Read 652 times)

0 Members and 1 Guest are viewing this topic.

Offline Husada

  • FIK council
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 3585
  • Reputation Power:
  • Gerejaku Didirikan oleh Yesus Kristus
Ngidam, Alkitabiahkah?
« on: September 06, 2012, 08:13:48 PM »
Suatu ketika, selepas mengikuti misa, kami berbincang-bincang di halaman Gereja. Kemudian datang seorang teman, ibu-ibu, menggendong bayinya sekitar enam bulanan. Dagu si anak licin, karena leleran liur yang 'ngocor'. Seorang ibu lain nyeletuk berbisik, "Itu pasti karena waktu ngidam, ibunya ndak dikabulkan." Saya menatap penuh tanya pada si ibu yang nyeletuk, seolah mohon penjelasan. Tentu saja si ibu itu tidak mengerti sorot mata saya yang rada genit.

Pertanyaannya, alkitabiahkah ngidam?

Terima kasih.
PRO ECCLESIA ET PATRIA, PRO PATRIA ET ECCLESIA

bruce

  • Guest
Re: Ngidam, Alkitabiahkah?
« Reply #1 on: September 06, 2012, 09:04:32 PM »
Waduh pertanyaannya berat nian. Mengapa harus dihubungkan dengan Alkitab?

Mengapa tidak dihubungkan dengan medis?


Offline Husada

  • FIK council
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 3585
  • Reputation Power:
  • Gerejaku Didirikan oleh Yesus Kristus
Re: Ngidam, Alkitabiahkah?
« Reply #2 on: September 07, 2012, 08:33:54 AM »
Waduh pertanyaannya berat nian. Mengapa harus dihubungkan dengan Alkitab?

Mengapa tidak dihubungkan dengan medis?
:grining: :D Mungkin gara-gara sering membaca kata Alkitabiah. :D :grining: :) :blush:
PRO ECCLESIA ET PATRIA, PRO PATRIA ET ECCLESIA

Offline Shakespeare

  • Global Moderator
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 1868
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Injili
Re: Ngidam, Alkitabiahkah?
« Reply #3 on: September 07, 2012, 09:07:45 AM »
Suatu ketika, selepas mengikuti misa, kami berbincang-bincang di halaman Gereja. Kemudian datang seorang teman, ibu-ibu, menggendong bayinya sekitar enam bulanan. Dagu si anak licin, karena leleran liur yang 'ngocor'. Seorang ibu lain nyeletuk berbisik, "Itu pasti karena waktu ngidam, ibunya ndak dikabulkan." Saya menatap penuh tanya pada si ibu yang nyeletuk, seolah mohon penjelasan. Tentu saja si ibu itu tidak mengerti sorot mata saya yang rada genit.

Pertanyaannya, alkitabiahkah ngidam?

Terima kasih.

Yang bold di atas jelas Alkitabingah. Bingah = senang (bhs, Jawa)   :frantic:   :rofl:
πᾶσα γραφὴ θεόπνευστος καὶ ὠφέλιμος πρὸς διδασκαλίαν, πρὸς ἐλεγμόν, πρὸς ἐπανόρθωσιν, πρὸς παιδείαν τὴν ἐν δικαιοσύνῃ

Offline Husada

  • FIK council
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 3585
  • Reputation Power:
  • Gerejaku Didirikan oleh Yesus Kristus
Re: Ngidam, Alkitabiahkah?
« Reply #4 on: September 07, 2012, 09:53:06 AM »
Yang bold di atas jelas Alkitabingah. Bingah = senang (bhs, Jawa)   :frantic:   :rofl:
Mmmhh... Shakes ini dengan bingah mengomentari kata /genit/, menunjukkan kesenimanannya.  :grining:

Eh, BTT deh. Kalo kelamaan OOT, meski asik, tapi terjadi diskusi yang kurang sehat.

Damai, damai, damai.
« Last Edit: September 07, 2012, 09:54:50 AM by Husada »
PRO ECCLESIA ET PATRIA, PRO PATRIA ET ECCLESIA

Offline Shakespeare

  • Global Moderator
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 1868
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Injili
Re: Ngidam, Alkitabiahkah?
« Reply #5 on: September 07, 2012, 11:34:54 AM »
Mmmhh... Shakes ini dengan bingah mengomentari kata /genit/, menunjukkan kesenimanannya.  :grining:

Eh, BTT deh. Kalo kelamaan OOT, meski asik, tapi terjadi diskusi yang kurang sehat.

Damai, damai, damai.

Loh, ini pertanyaan serius to? Maaf-maaf......  :peace:

Kalau jawaban serius ya, karena bisa digolongkan sebagai mitos/dongeng takhayul, maka ayat Alkitabnya ini:

1 Timotius 4:7
Tetapi jauhilah takhayul dan dongeng nenek-nenek tua. Latihlah dirimu beribadah.

KJV 1 Timothy 4:7
But refuse profane and old wives' fables and exercise thyself rather unto godliness

Alkitab Katolik:
RSVCE 1 Timothy 4:7
7 Have nothing to do with godless and silly myths. Train yourself in godliness;

Monggo, disimpulkan sendiri....   :grining:

Salam
πᾶσα γραφὴ θεόπνευστος καὶ ὠφέλιμος πρὸς διδασκαλίαν, πρὸς ἐλεγμόν, πρὸς ἐπανόρθωσιν, πρὸς παιδείαν τὴν ἐν δικαιοσύνῃ

Offline detik

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 1692
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Katolik
Re: Ngidam, Alkitabiahkah?
« Reply #6 on: September 07, 2012, 11:52:02 AM »
ngidam alkitabiah ?? hahaha.. ada ada saja..

Offline Husada

  • FIK council
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 3585
  • Reputation Power:
  • Gerejaku Didirikan oleh Yesus Kristus
Re: Ngidam, Alkitabiahkah?
« Reply #7 on: September 07, 2012, 12:28:59 PM »
ngidam alkitabiah ?? hahaha.. ada ada saja..
Okey, tersimpul, tidak benar kalo masalah tentang ngidam itu alkitabiah, nggih?.

Terima kasih.
PRO ECCLESIA ET PATRIA, PRO PATRIA ET ECCLESIA