belajar dari pengalaman orang lain merupakan jalan pintas untuk lebih cerdas dalam waktu singkat, tanpa rasa sakit pula
Betul sekali, belajar dari pengalaman.
Banyak orang salah kaprah dengan berkata, ooh saya sudah berpengalaman.
Tetapi, kalau tidak belajar dari pengalaman yang didapatnya selama ini, sama saja, tidak akan pernah bertambah maju.
Yang benar adalah belajar dari pengalaman, baik pengalaman sendiri, maupun pengalaman orang lain, yang disampaikan secara lisan atau tertulis (buku). Masalahnya, banyak orang menganggap kalau membaca pengalaman orang lain seolah tidak orisinal, tidak otentik. Itu sikap yang salah. Karena dengan belajar dari orang lain, kita menghemat banyak hal : biaya, waktu dan MALU.
Syalom