Author Topic: Mengenal Gereja Anglikan  (Read 5082 times)

0 Members and 1 Guest are viewing this topic.

Offline CosmicBoy94

  • FIK council
  • FIK - Senior
  • *****
  • Posts: 305
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Protestan Injili/Evangelikal
Re: Mengenal Gereja Anglikan
« Reply #15 on: November 29, 2012, 08:58:44 AM »
Hubungan bapa dan anak yang mana bro apa maksudnya bro CB yang saya tebalkan di atas  :D

Pernyataan saya sekadar analogi saja.
Hubungan Katolik dan Anglikan bisa dikatakan hubungan suami-istri jika dilihat dari sudut sejarah perkembangannya.
Sebaliknya hunbungan Katolik dan Protestan kayak bapa dan anak. Anak kan sering memberontak terhadap bapa (ingat the prodigal son) tetapi bapa tetap menyayangi anaknya.
Kira2 begitulah.

Offline ond32lumut

  • Global Moderator
  • Hero Member
  • *****
  • Posts: 960
  • Reputation Power:
  • The Jesuits University
Re: Mengenal Gereja Anglikan
« Reply #16 on: March 20, 2013, 04:31:01 PM »
Bagaimana tanggapan teman-teman Protestan terhadap Anglican. Kadang gereja ini disebut-sebut sebagai Protestan Episcopal. Apakah teman-teman Protestan pada umumnya merasa "seperjuangan" dalam reformasi? :)


Shalom Aleikhem
yang membedakan dengan protestan pada mumnya adalah, bahwa Gereja Anglucan ini memisahkan diri dari roma, bersama Uskupnya.. Uskup Bisa mentahbiskan imam dan juga uskup lainnya.. maka anglican secara yuridis memang bisa dikatakan mempunyai jalur suksesi apostolik.. namun kenyataannya secara doktrinal, mereka sudah tidak apostolik.

beda dengan matrtin luther dkk.. Luther adalah seorang imam biasa, sehingga ia tidak dapat lagi mentahbiskan imam lainnya. maka dari itu gereja protestan terputus secara yuridis dari jalur apostolik.

hal ini pula yang menurut saya secara supernatural, imam gereja anglican masih dapat mengkonsekrasi ekarsiti, sehingga mereka masih memegang doktrin transubstansi. sedangkan setelah luther, pengikutnya sudah tidak dapat ditahbskan lagi dengan jalur penumpangan tangan dari para rasul, sehingga mereka pun tidak lagi dapat meng kosekrasi ekaristi, sehingga menjadi maklum manakala di kemudian hari doktrin ini dihapuskan.

CMIIW
Apapun juga yang kamu perbuat, perbuatlah dengan segenap hatimu seperti untuk Tuhan dan bukan untuk manusia. Kolose 3 : 23

Offline Jenova

  • Administrator
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 1794
  • Reputation Power:
  • Joining in endless praise...
  • Denominasi: Catholic
Re: Mengenal Gereja Anglikan
« Reply #17 on: March 20, 2013, 06:08:39 PM »
yang membedakan dengan protestan pada mumnya adalah, bahwa Gereja Anglucan ini memisahkan diri dari roma, bersama Uskupnya.. Uskup Bisa mentahbiskan imam dan juga uskup lainnya.. maka anglican secara yuridis memang bisa dikatakan mempunyai jalur suksesi apostolik.. namun kenyataannya secara doktrinal, mereka sudah tidak apostolik.

beda dengan matrtin luther dkk.. Luther adalah seorang imam biasa, sehingga ia tidak dapat lagi mentahbiskan imam lainnya. maka dari itu gereja protestan terputus secara yuridis dari jalur apostolik.

hal ini pula yang menurut saya secara supernatural, imam gereja anglican masih dapat mengkonsekrasi ekarsiti, sehingga mereka masih memegang doktrin transubstansi. sedangkan setelah luther, pengikutnya sudah tidak dapat ditahbskan lagi dengan jalur penumpangan tangan dari para rasul, sehingga mereka pun tidak lagi dapat meng kosekrasi ekaristi, sehingga menjadi maklum manakala di kemudian hari doktrin ini dihapuskan.

CMIIW

Bro Onde,
AFAIK, bagi GK, tahbisan dalam gereja Anglican ini sudah dinyatakan tidak sah oleh Paus Leo XIII, melalui Papal Bull: "Apostolicae Curae".


Apostolicae Curae
His Holiness Pope Leo XIII
On the Nullity of Anglican Orders
September 15, 1896


36. Wherefore, strictly adhering, in this matter, to the decrees of the Pontiffs, Our Predecessors, and confirming them most fully, and, as it were, renewing them by Our authority, of Our own initiative and certain knowledge, We pronounce and declare that ordinations carried out according to the Anglican rite have been, and are, absolutely null and utterly void.
http://www.newadvent.org/library/docs_le13ac.htm


Pertimbangan utamanya adalah karena gereja Anglican telah melakukan perombakan dalam ritual pentahbisan sejak abad 18 di bawah pemerintahan raja Edward VI, yg menjadikan suksesi itu tidak sah lagi (di mata Gereja Katolik Roma).
Love is not merely a sentiment, it is an act of will.
(Benedict XVI)

Offline ond32lumut

  • Global Moderator
  • Hero Member
  • *****
  • Posts: 960
  • Reputation Power:
  • The Jesuits University
Re: Mengenal Gereja Anglikan
« Reply #18 on: March 21, 2013, 10:16:33 AM »
Bro Onde,
AFAIK, bagi GK, tahbisan dalam gereja Anglican ini sudah dinyatakan tidak sah oleh Paus Leo XIII, melalui Papal Bull: "Apostolicae Curae".


Apostolicae Curae
His Holiness Pope Leo XIII
On the Nullity of Anglican Orders
September 15, 1896


36. Wherefore, strictly adhering, in this matter, to the decrees of the Pontiffs, Our Predecessors, and confirming them most fully, and, as it were, renewing them by Our authority, of Our own initiative and certain knowledge, We pronounce and declare that ordinations carried out according to the Anglican rite have been, and are, absolutely null and utterly void.
http://www.newadvent.org/library/docs_le13ac.htm


Pertimbangan utamanya adalah karena gereja Anglican telah melakukan perombakan dalam ritual pentahbisan sejak abad 18 di bawah pemerintahan raja Edward VI, yg menjadikan suksesi itu tidak sah lagi (di mata Gereja Katolik Roma).
oya, trimakasih koreksinya bro jeno..   :afro:
Apapun juga yang kamu perbuat, perbuatlah dengan segenap hatimu seperti untuk Tuhan dan bukan untuk manusia. Kolose 3 : 23