Author Topic: Perjamuan Kudus / Komuni  (Read 6600 times)

0 Members and 2 Guests are viewing this topic.

Offline Lily

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 1395
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Katolik
Re: Perjamuan Kudus / Komuni
« Reply #45 on: November 28, 2012, 06:02:37 PM »
Habis Bro Detik .... kog giliran saya yang jadi obyek penderita ya  :onion5:

Loohh, diajak retret koq malah bilang dianiaya, justru cucu sayang sm para Eyang Kakung FIK, kalo udah uzur kan udah makin dekat panggilaannya :giggle:

BTT... Takut disemprit TSnya nih...
... :m09:...
“If you are humble nothing will touch you, neither praise nor disgrace, because you know what you are.” 
[Mother Teresa]

Offline Djo

  • Global Moderator
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 1503
  • Reputation Power:
  • Denominasi: kharismatik
Re: Perjamuan Kudus / Komuni
« Reply #46 on: November 28, 2012, 06:02:53 PM »
Mungkin karena Gk menekankan juga kesatuan bro jadi sebisa mungkin umatnya mengambil dari piala yang sama  dan bukan dari puluhan baki yang berbeda... :D
Tapi baki2 itu berasal dari meja yg sama. Disusun dan diberkati oleh Pendeta, baru setelah itu dibagikan.

CMIIW, bukankah tiap diaken jg memegang bakinya masing2 saat memberikan hosti ? Saat Misa yg jemaatnya ribuan, tentu nggak hanya seorang saja kan yg membagikan hosti ? Jadi sama saja dong  :)

Dengan 12 orang bukan dengan 300 orang maka 12 orang tersebut mengambil dari piring/ baki yang sama karena mereka semua satu  :)
ya 12 memang bukan 300. Dan ini hanya bicara soal qty.
Sedangkan Larangan mengambil hosti sendiri sama sekali tidak berhubungan dgn Qty.  :D

Jadi saya tidak setuju kalau alasan munculnya larangan tsb adalah karena qty. Karena jika ada misa yg cuma dihadiri oleh 12 jemaat pun, bro tetap akan melarang mereka utk mengambil dgn tangan mereka, padahal murid2 Yesus melakukannya. :)
Trust and Obey....!  Miracle is on the way !!

Offline Lily

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 1395
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Katolik
Re: Perjamuan Kudus / Komuni
« Reply #47 on: November 28, 2012, 06:23:53 PM »
Tapi baki2 itu berasal dari meja yg sama. Disusun dan diberkati oleh Pendeta, baru setelah itu dibagikan.
 

Interupsi... Baki seperti apa yg digunakan di Gereja bos Djo, Dan roti apa yg dibagikan, beragi / tak beragi? Ada gambarnya kah?
:)
“If you are humble nothing will touch you, neither praise nor disgrace, because you know what you are.” 
[Mother Teresa]

Offline Djo

  • Global Moderator
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 1503
  • Reputation Power:
  • Denominasi: kharismatik
Re: Perjamuan Kudus / Komuni
« Reply #48 on: November 28, 2012, 06:56:06 PM »
Interupsi... Baki seperti apa yg digunakan di Gereja bos Djo, Dan roti apa yg dibagikan, beragi / tak beragi? Ada gambarnya kah?
:)
bakinya seperti ini

hostinya mirip seperti ini, cuma kalo saya polos (nggak ada gambar salibnya)
Trust and Obey....!  Miracle is on the way !!

Offline Lily

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 1395
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Katolik
Re: Perjamuan Kudus / Komuni
« Reply #49 on: November 28, 2012, 07:14:16 PM »
Ooo Hostinya 11-12 dng Hosti di tempat kami, sama polosnya.
Bakinya saja yg berbeda.
Mau nanya lagi, apakah hosti tsb pasti habis, dan semisal sisa lalu diapakan? Siapa saja yg boleh mengambil hosti tsb, apakah ada batas usia / aturan2 lain?
Thanks bos Djo :)
“If you are humble nothing will touch you, neither praise nor disgrace, because you know what you are.” 
[Mother Teresa]

Offline Phooey

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 5491
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Χριστός
Re: Perjamuan Kudus / Komuni
« Reply #50 on: November 28, 2012, 08:57:34 PM »
Tapi baki2 itu berasal dari meja yg sama. Disusun dan diberkati oleh Pendeta, baru setelah itu dibagikan.

CMIIW, bukankah tiap diaken jg memegang bakinya masing2 saat memberikan hosti ? Saat Misa yg jemaatnya ribuan, tentu nggak hanya seorang saja kan yg membagikan hosti ? Jadi sama saja dong  :)
ya 12 memang bukan 300. Dan ini hanya bicara soal qty.
Sedangkan Larangan mengambil hosti sendiri sama sekali tidak berhubungan dgn Qty.  :D

Jadi saya tidak setuju kalau alasan munculnya larangan tsb adalah karena qty. Karena jika ada misa yg cuma dihadiri oleh 12 jemaat pun, bro tetap akan melarang mereka utk mengambil dgn tangan mereka, padahal murid2 Yesus melakukannya. :)

Quote
Redemptionis Sacramentum
RS 154 Seperti sudah dinyatakan, "pelayan yang selaku pribadi Kristus dapat melaksanakan sakramen Ekaristi, hanyalah seorang Imam yang ditahbiskan secara sah". Karena itu, istilah "pelayan Ekaristi" hanya dapat diterapkan pada seorang Imam. Di samping itu, juga berdasarkan Pentahbisan Suci, pelayan-pelayan yang lazim untuk memberi Komuni Suci adalah Uskup, Imam dan Diakon. Maka merekalah yang harus menerimakan Komuni Suci kepada anggota awam di antara umat beriman pada saat perayaan Misa. Dengan cara ini nyatalah secara penuh dan tepat jabatan mereka sebagai pelayan Gereja dan tanda Sakramen menjadi pelengkap.

Bos Djo ini kan hanya bertanya, mengapa umat Kristen Katolik tidak diijinkan mengambil sendiri Hosti ?
Bukan berencana merubah tatanan liturgi kan ?  :)

Karena yang dipertanyakan tatanan Liturgi Katolik, IMHO maka jawabannya ada Redemptionis Sacramentum 154.
Semoga puas    :)


Salam Damai
 :)
« Last Edit: November 28, 2012, 09:02:22 PM by Phooey »
Καὶ μὴ κρίνετε, καὶ οὐ μὴ κριθῆτε· καὶ μὴ καταδικάζετε, καὶ οὐ μὴ καταδικασθῆτε. ἀπολύετε, καὶ ἀπολυθήσεσθε· (Luk 6:37 BGT)

Offline ond32lumut

  • Global Moderator
  • Hero Member
  • *****
  • Posts: 960
  • Reputation Power:
  • The Jesuits University
Re: Perjamuan Kudus / Komuni
« Reply #51 on: November 28, 2012, 11:15:47 PM »
Quote
RS 94     Umat tidak diizinkan mengambil sendiri- apalagi meneruskan kepada orang lain- Hosti Kudus atau Piala kudus.

   RS 104     Umat yang menyambut, tidak diberi izin untuk mencelupkan sendiri hosti ke dalam piala; tidak boleh juga ia menerima hosti yang sudah dicelupkan itu pada tangannya…..

   PUMR 160     Umat tidak diperkenankan mengambil sendiri roti kudus atau piala, apalagi saling memberikannya antar mereka. Umat menyambut entah sambil berlutut atau sambil berdiri, sesuai dengan ketentuan Konferensi Uskup…

Pada hakekatnya Komuni adalah sesuatu yang “diberikan” oleh Kristus: “Terimalah dan makanlah inilah Tubuh-Ku yang diserahkan bagi-Mu…. Terimalah dan minumlah, inilah darah-Ku yang ditumpahkan bagimu….”. Jadi bukan sesuatu yang dapat diambil sendiri.

RS = Redemptionis Sacramentum
PUMR = Pedoman Umum Misale Romawi

wah.. kalau sudah begini, saya pasti tunduk... :D

trimakash infonya bro phooey...  :afro1:
Apapun juga yang kamu perbuat, perbuatlah dengan segenap hatimu seperti untuk Tuhan dan bukan untuk manusia. Kolose 3 : 23

Offline Phooey

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 5491
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Χριστός
Re: Perjamuan Kudus / Komuni
« Reply #52 on: November 28, 2012, 11:31:38 PM »
wah.. kalau sudah begini, saya pasti tunduk... :D

trimakash infonya bro phooey...  :afro1:

Enggak cukup cuman trims....    :whistle:

Kiriman Kue tanda terima kasihnya saya tunggu ... (Sis Lily style)   :giggle:


Salam Damai
 :)
Καὶ μὴ κρίνετε, καὶ οὐ μὴ κριθῆτε· καὶ μὴ καταδικάζετε, καὶ οὐ μὴ καταδικασθῆτε. ἀπολύετε, καὶ ἀπολυθήσεσθε· (Luk 6:37 BGT)

Offline ond32lumut

  • Global Moderator
  • Hero Member
  • *****
  • Posts: 960
  • Reputation Power:
  • The Jesuits University
Re: Perjamuan Kudus / Komuni
« Reply #53 on: November 28, 2012, 11:37:30 PM »
Enggak cukup cuman trims....    :whistle:

Kiriman Kue tanda terima kasihnya saya tunggu ... (Sis Lily style)   :giggle:


Salam Damai
 :)


silahkan opa..

sedikit saja ya..., tidak baik untuk kesehatan...  :giggle:
Apapun juga yang kamu perbuat, perbuatlah dengan segenap hatimu seperti untuk Tuhan dan bukan untuk manusia. Kolose 3 : 23

Offline Leonardo

  • Global Moderator
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 1772
  • Reputation Power:
  • katolik
Re: Perjamuan Kudus / Komuni
« Reply #54 on: November 29, 2012, 02:27:07 AM »
Tapi baki2 itu berasal dari meja yg sama. Disusun dan diberkati oleh Pendeta, baru setelah itu dibagikan.

CMIIW, bukankah tiap diaken jg memegang bakinya masing2 saat memberikan hosti ? Saat Misa yg jemaatnya ribuan, tentu nggak hanya seorang saja kan yg membagikan hosti ? Jadi sama saja dong  :)
Coba dibaca lagi ...kan sebisa mungkin...bukannya tidak boleh ada 2 atau 3 piala  :D
Tapi dari satu piala yang sama bisa 50- 70 orang yang mengambil...jadi kesannya satu comunion...satu kumpulan dari satu Gereja  :D
Quote
ya 12 memang bukan 300. Dan ini hanya bicara soal qty.
Sedangkan Larangan mengambil hosti sendiri sama sekali tidak berhubungan dgn Qty.  :D
Kalau mau lebih alkitabiah bisa diakalin bro...bakinya buat yanng lebih besar bisa dapat 20 umat..terus kalau habis bakinya dioper lagi meja Pendeta terus taruh lagi rotinya dan anggurnya ...emang lebih repot tapi jadi dari baki yang sama dan bisa lebih alkitabiah  :D

Quote
Jadi saya tidak setuju kalau alasan munculnya larangan tsb adalah karena qty. Karena jika ada misa yg cuma dihadiri oleh 12 jemaat pun, bro tetap akan melarang mereka utk mengambil dgn tangan mereka, padahal murid2 Yesus melakukannya. :)
Lah makanya dari tadi kan sudah dibilang substansinya adalah penghormatan , tatacaranya diatur Gereja masing2...
adalah lucu kalau tata cara gereja yang satu diprotes oleh gereja yang lain walau sudah dijelaskan substansinya sama  :D

Substansinya sekali lagi bukan di cara makan harus diambil umat sama dengan perikop Yesus lemah lembut mengendarai keledai bukan berarti semua orang kristen yang lemah lembut harus memelihara keledai di rumahnya  :D

Oke yah dibaca lagi tata caranya yang diquote kung Phooey , dan substansinya kalau bro Djo tidak sependapat yah memang tidak dipaksa sama seperti kami juga tidak memaksakan tata cara kami atau lebih jauh tata cara menyambut tubuh dan darah Kristus di gereja bro Djo kami protes karena menurut kami salah  :afro1:

salam damai  :)
In Omnibus Caritas

Offline Leonardo

  • Global Moderator
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 1772
  • Reputation Power:
  • katolik
Re: Perjamuan Kudus / Komuni
« Reply #55 on: November 29, 2012, 02:33:13 AM »
Loohh, diajak retret koq malah bilang dianiaya, justru cucu sayang sm para Eyang Kakung FIK, kalo udah uzur kan udah makin dekat panggilaannya :giggle:

BTT... Takut disemprit TSnya nih...
... :m09:...
wkkk...ya udah siapin kue aja buat kung Phooey sebagai tanda permintaan maaf wkk...

In Omnibus Caritas

Offline r3ck0rd

  • FIK - Full
  • ***
  • Posts: 191
  • Reputation Power:
  • Calvin Limuel - Jesus Freak
    • Bible Apple
  • Denominasi: Pentecostal/Foursquare (GPdI)
Re: Perjamuan Kudus / Komuni
« Reply #56 on: November 29, 2012, 04:40:00 AM »
Coba dibaca lagi ...kan sebisa mungkin...bukannya tidak boleh ada 2 atau 3 piala  :D
Tapi dari satu piala yang sama bisa 50- 70 orang yang mengambil...jadi kesannya satu comunion...satu kumpulan dari satu Gereja  :DKalau mau lebih alkitabiah bisa diakalin bro...bakinya buat yanng lebih besar bisa dapat 20 umat..terus kalau habis bakinya dioper lagi meja Pendeta terus taruh lagi rotinya dan anggurnya ...emang lebih repot tapi jadi dari baki yang sama dan bisa lebih alkitabiah  :D
Lah makanya dari tadi kan sudah dibilang substansinya adalah penghormatan , tatacaranya diatur Gereja masing2...
adalah lucu kalau tata cara gereja yang satu diprotes oleh gereja yang lain walau sudah dijelaskan substansinya sama  :D

Substansinya sekali lagi bukan di cara makan harus diambil umat sama dengan perikop Yesus lemah lembut mengendarai keledai bukan berarti semua orang kristen yang lemah lembut harus memelihara keledai di rumahnya  :D

Oke yah dibaca lagi tata caranya yang diquote kung Phooey , dan substansinya kalau bro Djo tidak sependapat yah memang tidak dipaksa sama seperti kami juga tidak memaksakan tata cara kami atau lebih jauh tata cara menyambut tubuh dan darah Kristus di gereja bro Djo kami protes karena menurut kami salah  :afro1:

salam damai  :)
kalo mau lebih alkitabiah, anggurnya bukan pake jus tapi pake wine (yayin/oinos/tirosh/gleukos)  :dance:
Calvin Limuel
@CalvinLimuel13 - twitter
@GenOfLight
http://www.bibleapple.com

Session musician (piano/keyboards, drums), music arranger/teacher/composer, Christian songwriter, web designer, security troubleshooter.
Genre: Christian Music, Gospel, Jazz, Blues, Funk, R&B, Pop, Rock, Alt rock, Techno.

Offline Lily

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 1395
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Katolik
Re: Perjamuan Kudus / Komuni
« Reply #57 on: November 29, 2012, 04:38:48 PM »
kalo mau lebih alkitabiah, anggurnya bukan pake jus tapi pake wine (yayin/oinos/tirosh/gleukos)  :dance:

 :'o siapa yang pake juice Calv?
perasaan berkali2 diberi kesempatan mencicipi, rasanya wine tuh...  :think:
“If you are humble nothing will touch you, neither praise nor disgrace, because you know what you are.” 
[Mother Teresa]

Offline Phooey

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 5491
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Χριστός
Re: Perjamuan Kudus / Komuni
« Reply #58 on: November 29, 2012, 05:00:07 PM »



Kalo Kristen Protestan pakai seperti ini ya  :)
Καὶ μὴ κρίνετε, καὶ οὐ μὴ κριθῆτε· καὶ μὴ καταδικάζετε, καὶ οὐ μὴ καταδικασθῆτε. ἀπολύετε, καὶ ἀπολυθήσεσθε· (Luk 6:37 BGT)

Offline Djo

  • Global Moderator
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 1503
  • Reputation Power:
  • Denominasi: kharismatik
Re: Perjamuan Kudus / Komuni
« Reply #59 on: November 29, 2012, 06:44:48 PM »
Ooo Hostinya 11-12 dng Hosti di tempat kami, sama polosnya.
Bakinya saja yg berbeda.
Mau nanya lagi, apakah hosti tsb pasti habis, dan semisal sisa lalu diapakan? Siapa saja yg boleh mengambil hosti tsb, apakah ada batas usia / aturan2 lain?
Thanks bos Djo :)
sisa hosti disimpan kembali. Kalo sisa anggur biasanya dihabiskan setelah ibadah.
Namun dalam beberapa perjamuan terakhir, anggurnya menggunakan yg model cup seperti dicontohkan oleh Kung phoo, mungkin sementara karena stock anggur yg biasa sedang kosong. 
Trust and Obey....!  Miracle is on the way !!