John 13:27
Dan sesudah Yudas menerima roti itu, ia kerasukan Iblis. e Maka Yesus berkata kepadanya: "Apa yang hendak kauperbuat, perbuatlah dengan segera."
IMO, ada kejanggalan pada kisah Yudas.
1. Yudas kerasukan iblis
2. Yesus kerjaannya mengusir iblis
3. 11 Rasul diem aja ketika Yudas kerasukan
4. Yesus juga nggak mengusir iblis yang merasuk Yudas
5. Jadi.... Yudas tidak pernah kerasukan iblis
Kemungkinan ada dua model "kerasukan" :
A. Kerasukan iblis literal - dimana jiwa korban literally dikuasai iblis.
B. "Kerasukan iblis" - kehendak jahat manusia.
Anyway,
sepertinya yang phooey tanyakan adl kerasukan iblis literal, ya ?
Saya berpendapat, setan dapat merasuki manusia bila sang manusia memberikan celah seperti pengkhianatan Yudas, karena si Yudas sendiri memiliki sifat tamak yang mengakibatkan ia kerasukan Iblis dan mengkhianati Tuhan Yesus.
IMO, Yudas adalah jenis "kerasukan iblis" (dgn tanda petik).
Sifat tamak, kehendak jahat, berbuat dosa tidak sertamerta artinya mudah dimasukin iblis. Jadi....
Bila diri manusia tidak memberikan celah maka setan/iblis tidak merasuki sang manusia tersebut.
jadi (imo) hal2 berbau yg duniawi / real bukan celah - namun memang sudah ada dari dulu.
Yang berupa celah adalah (imo) yg bersifat rohani, misal ybs percaya sama setan, mengundang ataupun mungkin ybs benaknya selalu memerangi kehendak jahatnya dia sendiri dengan berasumsi (mental) kehendak jahat tsb adalah datang dari setan/iblis.
Any comment ?
jaman sekarang, iblis sudah makin susah ngerasuk ke manusia ... namun nggak tertutup kemungkinannya... walau KELIATAN-nya tidak ada celah-pun - sso bisa tiba2 dirasuki setan (literal) ---> so, artinya disini... CELAH tsb sulit diketahui - namun yang pasti tidak bersifat duniawi/medis/logik, dlsb, melainkan bersifat yang nggak keliatan... roh, benak/mental ybs, dlsb.
jadi.....
Bila seseorang dirasuki Iblis/Setan, apakah sebelumnya ia sendiri membuka celah dihatinya sehingga dirasuki, ataukah memang murni Iblis merasuki orang tersebut tanpa perlu celah dari sang manusia itu sendiri.
bold, imo... PASTI ada celah
.
tebak2an saya loh phooey...
hehehe ...
.
salam.