Author Topic: Apakah Yesus itu Allah?  (Read 6947 times)

0 Members and 1 Guest are viewing this topic.

Offline Djo

  • Global Moderator
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 1503
  • Reputation Power:
  • Denominasi: kharismatik
Re: Apakah Yesus itu Allah?
« Reply #45 on: July 13, 2012, 07:27:01 PM »
Terima kasih atas masukannya.
Bapa berfirman dan Anak/Yesus sebagai sang Firman ialah 2 hal berbeda.
Yang satu ialah suatu tindakan sedangkan yang lain ialah sebuah Title.
Bagaimana bro?
Apakah ini tidak malah menjadi rancu bro ?

Ketika Allah berfirman jadilah langit, menurut anda siapa yg berfirman bro ? Bapa atau ketiganya ?

Mengenai Yoh 1:1-18, kalu dijadikan alasan Yesus tidak berfirman, apakah berarti Yesus bisu?
Bukan berarti Yesus tidak bicara, tetapi firman yg disampaikan oleh Yesus itu berasal dari Bapa.

Trust and Obey....!  Miracle is on the way !!

bruce

  • Guest
Re: Apakah Yesus itu Allah?
« Reply #46 on: July 13, 2012, 07:35:03 PM »
IMHO, mengatakan bahwa itu tidak sah juga kurang tepat.  Mengapa ?

1. Nama Yesus juga adalah nama Bapa.
Yoh 17 :11b
.... Ya Bapa yang kudus, peliharalah mereka dalam nama-Mu, yaitu nama-Mu yang telah Engkau berikan kepada-Ku, supaya mereka menjadi satu sama seperti Kita.

Jadi berdoa di dlm nama Yesus jg berarti didalam nama Bapa.

2. Jika sesuatu tidak sah, maka harus diulang. Nyatanya Petrus dan Yohanes hanya menumpangkan tangan di atas mereka instead of membaptiskan ulang mereka.

Dan seingat sy terjemahan Kis 8:16 ttg kata "hanya" jg pernah diperdebatkan karena dirasa kurang tepat.

Salam.

Tidak perlu diulang, karena pada saat itu memang mereka sudah dibaptis dengan BENAR, hanya kurang lengkap, sehingga cukup dilengkapi dengan tumpang tangan/pencurahan Roh Kudus.
Kalau dalam kerangka waktu sekarang, dimana seharusnya seorang Kristen dibaptis dengan Nama Tritunggal, tetapi HANYA dengan salah satu nama saja, itu sudah tidak sah, bro.

Kis 8:16    Sebab Roh Kudus belum turun di atas seorangpun di antara mereka, karena mereka hanya dibaptis dalam nama Tuhan Yesus.

Acts 8:16    For he was not as yet come upon any of them; but they were only baptized in the name of the Lord Jesus.

Act 8:16    nondum enim in quemquam illorum venerat sed baptizati tantum erant in nomine Domini Iesu

Perhatikan yang saya bold untuk ayat di atas, semuanya memiliki arti yang sama.

Syalom

Offline Djo

  • Global Moderator
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 1503
  • Reputation Power:
  • Denominasi: kharismatik
Re: Apakah Yesus itu Allah?
« Reply #47 on: July 13, 2012, 08:04:34 PM »
Tidak perlu diulang, karena pada saat itu memang mereka sudah dibaptis dengan BENAR, hanya kurang lengkap, sehingga cukup dilengkapi dengan tumpang tangan/pencurahan Roh Kudus.
Kalau dalam kerangka waktu sekarang, dimana seharusnya seorang Kristen dibaptis dengan Nama Tritunggal, tetapi HANYA dengan salah satu nama saja, itu sudah tidak sah, bro.
Mengapa kalo dulu dianggap benar tapi kalo sekarang dianggap tidak sah ?
Bukankah keduanya dilakukan SETELAH perintah Yesus utk membaptis dlm nama Allah Tritunggal ?
Trust and Obey....!  Miracle is on the way !!

bruce

  • Guest
Re: Apakah Yesus itu Allah?
« Reply #48 on: July 13, 2012, 08:09:52 PM »
Mengapa kalo dulu dianggap benar tapi kalo sekarang dianggap tidak sah ?
Bukankah keduanya dilakukan SETELAH perintah Yesus utk membaptis dlm nama Allah Tritunggal ?

Beda bro, Roh Kudus belum turun atas para Rasul ketika mereka membaptis jemaat yang disebut telah dibaptis pada Kis 8:16.
Setelah para Rasul memperoleh Roh Kudus, maka mereka melengkapinya.

Kalau sekarang, dimana umat Kristen sudah mengetahui yang lengkap, tetapi (sengaja) membaptis dengan atas nama satu pribadi Allah saja, maka jelas baptisan itu menyalahi apa yang sudah dipesankan sendiri oleh Jesus.

Syalom

Offline Husada

  • FIK council
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 3585
  • Reputation Power:
  • Gerejaku Didirikan oleh Yesus Kristus
Re: Apakah Yesus itu Allah?
« Reply #49 on: July 14, 2012, 01:05:10 AM »
Menarik, dan mencerahkan. Puji Jesus.
PRO ECCLESIA ET PATRIA, PRO PATRIA ET ECCLESIA

Offline striker

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 1093
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Isa Ibnu Mariam
Re: Apakah Yesus itu Allah?
« Reply #50 on: July 15, 2012, 04:39:51 PM »
Beda bro, Roh Kudus belum turun atas para Rasul ketika mereka membaptis jemaat yang disebut telah dibaptis pada Kis 8:16.
Setelah para Rasul memperoleh Roh Kudus, maka mereka melengkapinya.

Kalau sekarang, dimana umat Kristen sudah mengetahui yang lengkap, tetapi (sengaja) membaptis dengan atas nama satu pribadi Allah saja, maka jelas baptisan itu menyalahi apa yang sudah dipesankan sendiri oleh Jesus.

Syalom

maaf mas, bukankah 1 pribadi dengan 3 pribadi sama saja mas? apakah tanpa ke 2 pribadi yg lain maka tdk bisa disebut Allah?

bruce

  • Guest
Re: Apakah Yesus itu Allah?
« Reply #51 on: July 15, 2012, 04:51:43 PM »
maaf mas, bukankah 1 pribadi dengan 3 pribadi sama saja mas? apakah tanpa ke 2 pribadi yg lain maka tdk bisa disebut Allah?

Hal ini berhubungan dengan rumusan baptisan yang sah menurut ajaran yang diberikan oleh Jesus, jadi tinggal patuhi atau langgar berarti tidak sah, itu saja.

Mat 28:19   Karena itu pergilah, jadikanlah semua bangsa murid-Ku dan baptislah mereka dalam nama Bapa dan Anak dan Roh Kudus

Salam

Offline striker

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 1093
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Isa Ibnu Mariam
Re: Apakah Yesus itu Allah?
« Reply #52 on: July 15, 2012, 05:10:16 PM »
Hal ini berhubungan dengan rumusan baptisan yang sah menurut ajaran yang diberikan oleh Jesus, jadi tinggal patuhi atau langgar berarti tidak sah, itu saja.

Mat 28:19   Karena itu pergilah, jadikanlah semua bangsa murid-Ku dan baptislah mereka dalam nama Bapa dan Anak dan Roh Kudus

Salam

bukankah Bapa, Anak dan Roh Kudus = Allah, nah disingkat saja dalam nama Allah.. hehehe  :wink:

bruce

  • Guest
Re: Apakah Yesus itu Allah?
« Reply #53 on: July 15, 2012, 05:16:36 PM »
bukankah Bapa, Anak dan Roh Kudus = Allah, nah disingkat saja dalam nama Allah.. hehehe  :wink:

Anda pasti mengerti apa yang disebut rumusan, atau anda juga melakukan cara cara mudah dalam beribadah? Menggabungkan sholat lima waktu dengan sekali sholat saja? Tidak perlu dijawab.
Dalam hal ini, jawaban sudah diberikan, dasar ayat untuk jawaban juga sudah disampaikan. Pertanyaan dianggap sudah terjawab.

Salam

Offline Djo

  • Global Moderator
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 1503
  • Reputation Power:
  • Denominasi: kharismatik
Re: Apakah Yesus itu Allah?
« Reply #54 on: July 16, 2012, 07:14:14 PM »
Beda bro, Roh Kudus belum turun atas para Rasul ketika mereka membaptis jemaat yang disebut telah dibaptis pada Kis 8:16.
Setelah para Rasul memperoleh Roh Kudus, maka mereka melengkapinya.

Kalau sekarang, dimana umat Kristen sudah mengetahui yang lengkap, tetapi (sengaja) membaptis dengan atas nama satu pribadi Allah saja, maka jelas baptisan itu menyalahi apa yang sudah dipesankan sendiri oleh Jesus.

Syalom
Kalo menurut saya pribadi sih nggak apa2 ya, sekali lagi menurut pribadi lho ya. Tokh ternyata murid2 jg melakukan hal yg sama (baptis dlm nama Yesus) padahal Yesus memerintahkan baptis dlm nama Allah Tritunggal. Mnrt sy mereka melakukan itu karena pemahaman mrk akan nama Yesus.
(Lagi2) menurut sy ini bukan masalah saat itu blm hari pentakosta. Tokh Yesus sdh menyebut Roh Kudus, dan Roh Kudus tetap turun, meskipun blm hr pentakosta.

Tetapi Pendeta di gereja saya kalo membaptis sih bilangnya begini "Di dalam nama Bapa dan Putra dan Roh Kudus, yaitu di dalam nama Tuhan Yesus Kristus."

Jadi saya nggak khawatir :)

Salam.
Trust and Obey....!  Miracle is on the way !!

Offline striker

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 1093
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Isa Ibnu Mariam
Re: Apakah Yesus itu Allah?
« Reply #55 on: July 16, 2012, 07:35:47 PM »
Mas, kalau boleh bertanya, sebenarnya arti dan makna baptis itu apa sih? apakah itu sama dengan wudhu dlm Islam ya?

bruce

  • Guest
Re: Apakah Yesus itu Allah?
« Reply #56 on: July 16, 2012, 07:44:44 PM »
Mas, kalau boleh bertanya, sebenarnya arti dan makna baptis itu apa sih? apakah itu sama dengan wudhu dlm Islam ya?

Kira kira kalau dibandingkan dengan Islam, baptis itu adalah khitan dalam Islam.

Salam

Offline striker

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 1093
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Isa Ibnu Mariam
Re: Apakah Yesus itu Allah?
« Reply #57 on: July 16, 2012, 08:02:53 PM »
Kira kira kalau dibandingkan dengan Islam, baptis itu adalah khitan dalam Islam.

Salam

Oo tak pikir seperti wudhu , karena sama pake air  :)

Kalau khitan dlm Islam, meskipun orang tersebut pada akhirnya keluar dari Islam (mrutad), khitan tetap mengikat pada dirinya.

Apakah ketika seseorang telah dibabtis, dan ternyata keluar dari kristen (mualaf), apakah babtisan tersebut masih melekat pada dirinya mas?

salam

bruce

  • Guest
Re: Apakah Yesus itu Allah?
« Reply #58 on: July 16, 2012, 08:17:15 PM »
Oo tak pikir seperti wudhu , karena sama pake air  :)

Kalau khitan dlm Islam, meskipun orang tersebut pada akhirnya keluar dari Islam (mrutad), khitan tetap mengikat pada dirinya.

Apakah ketika seseorang telah dibabtis, dan ternyata keluar dari kristen (mualaf), apakah babtisan tersebut masih melekat pada dirinya mas?

salam

He he he he, yang mengikat apanya, mas?
Kalo sudah dipotong ya memang sudah tughel, gak bisa disambung lagi.
Tapi toh kalau murtad tetap saja murtad, betul?

Begitu juga kalau baptis, apa yang sudah dibaptis ya tetap pernah di baptis, tidak bisa di hapus.
Tapi toh kalau murtad tetap saja bisa murtad, betul?

Salam

Offline striker

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 1093
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Isa Ibnu Mariam
Re: Apakah Yesus itu Allah?
« Reply #59 on: July 16, 2012, 08:23:51 PM »
He he he he, yang mengikat apanya, mas?
Kalo sudah dipotong ya memang sudah tughel, gak bisa disambung lagi.
Tapi toh kalau murtad tetap saja murtad, betul?

Begitu juga kalau baptis, apa yang sudah dibaptis ya tetap pernah di baptis, tidak bisa di hapus.
Tapi toh kalau murtad tetap saja bisa murtad, betul?

Salam

hehehe betul.

Jadi kalau seseorang yg sudah dibabtis dan ternyata keluar dari kristen menjadi mualaf (Islam) misalnya, so babptisan tetap melekat dlm dirinya ya mas.. wah gak rugi juga bagi mualaf ya, toh kalau ternyata Islam salah dia masih dlm babtisan. aman  :)
Dan kalau Islam ternnyata benar, dia lebih beruntung, karena dosa2nya ketika belum Islam juga terhapuskan/diampuni oleh Allah.  :)

salam  :)