Author Topic: Bahasa Roh  (Read 59642 times)

0 Members and 4 Guests are viewing this topic.

Offline solideogloria

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 3803
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Protestant
Re: Bahasa Roh
« Reply #570 on: January 09, 2013, 05:04:49 AM »
Berarti kamu salah menafsirkan maksud Paulus.

Karena jika kamu maksa bahwa Paulus mewajibkan, maka ayat itu akan bentrok dgn contoh peristiwa bahasa roh yg lain yg juga terdapat di Alkitab.

Bisa dijelaskan lebih rinci apa maksud anda dengan tidak wajib ?

Apakah boleh dilanggar ?

Bahasa roh lain itu bahasa apaan,bisa kasi contoh  ?

BACK TO BIBLE

Offline Djo

  • Global Moderator
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 1503
  • Reputation Power:
  • Denominasi: kharismatik
Re: Bahasa Roh
« Reply #571 on: January 09, 2013, 03:09:08 PM »
P. Baru: Kisah Para Rasul: 10
10:46 sebab mereka mendengar orang-orang itu berkata-kata dalam bahasa roh dan memuliakan Allah. Lalu kata Petrus:

P. Baru: Kisah Para Rasul: 19
19:6 Dan ketika Paulus menumpangkan tangan di atas mereka, turunlah Roh Kudus ke atas mereka, dan mulailah mereka berkata-kata dalam bahasa roh dan bernubuat.

perhatikan kata kata  yang om bold itu yaitu baik orang orang maupun mereka bermakna jamak

juga perhatikan kata sambung dan (bukan dalam]
jadi orang orang  bukan memuliakan Allah dalam bahasa roh
dan mereka bukan bernubuatan dalam bahasa roh
sebab kalau pakai bahasa roh engga ada yang ngerti kalau engga ada yang menafsirkan bahwa mereka sedang bernubuat atau memuji
melainkan orang orang ada sebagian yang berbahasa roh dan ada sebagian yang memuliakan Allah (dalam bahasa manusia)
mereka [jamak _)  ada yang berkata kata dalam bahasa roh ada sebagian bernubuat (dalam bahasa manusia)
Iya, tapi tidak seperti penjelasan om juga, bahwa isi bahasa roh itu adalah curhatan orang yg selingkuh, pakai narkoba atau kena aids.

jika penjelasan om itu dikaitkan dalam peristiwa diatas maka akan amat sangat sungguh tidak nyambung baik dalam konteks kapan dan dimana.
Trust and Obey....!  Miracle is on the way !!

Offline Djo

  • Global Moderator
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 1503
  • Reputation Power:
  • Denominasi: kharismatik
Re: Bahasa Roh
« Reply #572 on: January 09, 2013, 03:17:19 PM »
memang sakramen pengakuan dosa tidak dilakukan dalam bahasa roh tapi dalam bahasa manusia sehari hari
dan om juga tidak bermaksud mempersamakan bahasa roh dengan sakramen pengakuan dosa (grk konvensional non kharismatic ]
tapi pointnya disini  :
ketika anggauta grk  konvensional mengaku dosa  pada pastur terpercaya,kemudian pastur memberi hukuman dan pengampunan dosa
anggauta grk itu merasa beban dosanya telah terangkat ,dan merasa plong lega  (karena iman percayanya pada sakrament itu)
jadi karena  semua aib dosa sudah di akui kepada pastur maka dia tidak lagi punya rahasia aib dosa atau keluhan keluhan
sehingga ketika  dia berdoa , roh tidak lagi punya bahan rahasia yang perlu disampaikan kepada Allah dengan bahasa roh jadilah mereka jarang bebahasa roh

tapi tidak semua anggauta grk percaya sama pastur, ada yang khawatir kalau patrnya ember, maka ketika mereka doa rohnya masih berbahasa roh tapi karena dihimbau tertb maka rohnya berdoa pakai bahasa roh dalam hati :( :)

Tuhan Yesus memberkati

Han
Hahahahaha....

Berarti seharusnya tidak ada seorangpun katolik yg berbahasa roh. Padre Pio patut dicurigai bahwa ia tidak melakukan sakramen pengakuan dosa.

Kedua, jika ada umat katolik berbahasa roh berarti pasturnya embeerr..

Begitu maksudnya om ?? :D :D
Trust and Obey....!  Miracle is on the way !!

Offline hanhalim2

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 4084
  • Reputation Power:
  • Denominasi: R.katholik
Re: Bahasa Roh
« Reply #573 on: January 10, 2013, 06:06:33 PM »
Hahahahaha....

Berarti seharusnya tidak ada seorangpun katolik yg berbahasa roh. Padre Pio patut dicurigai bahwa ia tidak melakukan sakramen pengakuan dosa.

Kedua, jika ada umat katolik berbahasa roh berarti pasturnya embeerr..

Begitu maksudnya om ?? :D :D

Bukan begitu  Tetapi begini  :
orang katholik konvensional yang beriman katholik kuat tentunya percaya penuh pada pastur dan dapat mempercayakan smua keluhan keluhan rahasia sehingga tak ada lagi punya keluhan yang taterkatakan lagi maka dia tak perlu berbahasa roh

orang katholik konvensional yang berbahasa roh adalah mereka yang tak beriman atau,lemah iman  katholiknya sehingga orang itu tidak percaya penuh pada pasturnya (munkin takut ember ,atau takut ditertawai walau tertawanya dalam hati sekalipun} maka roh orang katholik itupun berbahasa roh tapi dalam hati sesuai tertib yang dianjurkan
jadi jangan salahkan pasturnya itu hanya dugaan rang katholik konvesional yang tak beriman katholik kuat
sebab bahasa roh adalah tanda bagi orang tak beriman/lemah iman

I Korintus  14
14:22 Karena itu karunia bahasa roh adalah tanda, bukan untuk orang yang beriman, tetapi untuk orang yang tidak beriman;


Tuhan Yesus memberkati
Han
Bukan semua nas/ayat  yang tertulis dalam Alkitab adalah Firman Allah dan juga Tidak seluruh Firman Allah tertulis lengkap dalam Alkitab.

( mudah mudahan dimengerti penjelasannya )

Offline solideogloria

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 3803
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Protestant
Re: Bahasa Roh
« Reply #574 on: January 11, 2013, 07:28:30 AM »
Bukan begitu  Tetapi begini  :
orang katholik konvensional yang beriman katholik kuat tentunya percaya penuh pada pastur dan dapat mempercayakan smua keluhan keluhan rahasia sehingga tak ada lagi punya keluhan yang taterkatakan lagi maka dia tak perlu berbahasa roh

orang katholik konvensional yang berbahasa roh adalah mereka yang tak beriman atau,lemah iman  katholiknya sehingga orang itu tidak percaya penuh pada pasturnya (munkin takut ember ,atau takut ditertawai walau tertawanya dalam hati sekalipun} maka roh orang katholik itupun berbahasa roh tapi dalam hati sesuai tertib yang dianjurkan
jadi jangan salahkan pasturnya itu hanya dugaan rang katholik konvesional yang tak beriman katholik kuat
sebab bahasa roh adalah tanda bagi orang tak beriman/lemah iman

I Korintus  14
14:22 Karena itu karunia bahasa roh adalah tanda, bukan untuk orang yang beriman, tetapi untuk orang yang tidak beriman;


Tuhan Yesus memberkati
Han

Lebih percaya pastur atau Alkitab bro ?

BACK TO BIBLE

Offline hanhalim2

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 4084
  • Reputation Power:
  • Denominasi: R.katholik
Re: Bahasa Roh
« Reply #575 on: January 11, 2013, 08:29:08 AM »
Lebih percaya pastur atau Alkitab bro ?
maksud nif soli nanya tentang pribadi om,atau nanya tentang orang katholik konvensional pada umumnya ?

Tuhan Yesus memberkati

Han
« Last Edit: January 11, 2013, 08:31:41 AM by hanhalim2 »
Bukan semua nas/ayat  yang tertulis dalam Alkitab adalah Firman Allah dan juga Tidak seluruh Firman Allah tertulis lengkap dalam Alkitab.

( mudah mudahan dimengerti penjelasannya )

Offline Djo

  • Global Moderator
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 1503
  • Reputation Power:
  • Denominasi: kharismatik
Re: Bahasa Roh
« Reply #576 on: January 11, 2013, 02:45:22 PM »
Bukan begitu  Tetapi begini  :
orang katholik konvensional yang beriman katholik kuat tentunya percaya penuh pada pastur dan dapat mempercayakan smua keluhan keluhan rahasia sehingga tak ada lagi punya keluhan yang taterkatakan lagi maka dia tak perlu berbahasa roh

orang katholik konvensional yang berbahasa roh adalah mereka yang tak beriman atau,lemah iman  katholiknya sehingga orang itu tidak percaya penuh pada pasturnya (munkin takut ember ,atau takut ditertawai walau tertawanya dalam hati sekalipun} maka roh orang katholik itupun berbahasa roh tapi dalam hati sesuai tertib yang dianjurkan
jadi jangan salahkan pasturnya itu hanya dugaan rang katholik konvesional yang tak beriman katholik kuat
sebab bahasa roh adalah tanda bagi orang tak beriman/lemah iman

I Korintus  14
14:22 Karena itu karunia bahasa roh adalah tanda, bukan untuk orang yang beriman, tetapi untuk orang yang tidak beriman;


Tuhan Yesus memberkati
Han

Sejujurnya saya tidak dapat menemukan korelasi antara karunia berbahasa roh dan rutin/tidaknya seseorang menjalankan sakramen pengakuan dosa.

Karena apa ?
Pertama, bahasa roh adalah karunia yg diberikan oleh Roh Kudus, dan ini tidak ada urusannya dgn dosa2 orang yg bersangkutan. Jika Roh Kudus memberikan , maka si manusia menerima, siapa pun dia, entah sudah mengakui dosa atau belum.

Kedua, isi bahasa roh bukan hanya pertobatan dan mengakui dosa2 kita. Bisa juga penyembahan kpd Tuhan, seperti yg pernah sy beri contoh dlm Alkitab.
Trust and Obey....!  Miracle is on the way !!

Offline solideogloria

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 3803
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Protestant
Re: Bahasa Roh
« Reply #577 on: January 12, 2013, 05:35:26 AM »
maksud nif soli nanya tentang pribadi om,atau nanya tentang orang katholik konvensional pada umumnya ?

Tuhan Yesus memberkati

Han

Nif tanya pribadi oom pendapatnya gimane ?

BACK TO BIBLE

Offline solideogloria

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 3803
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Protestant
Re: Bahasa Roh
« Reply #578 on: January 12, 2013, 05:37:55 AM »
Pertama, bahasa roh adalah karunia yg diberikan oleh Roh Kudus, dan ini tidak ada urusannya dgn dosa2 orang yg bersangkutan. Jika Roh Kudus memberikan , maka si manusia menerima, siapa pun dia, entah sudah mengakui dosa atau belum.

Apakah Roh Kudus juga memberikan karunia kepada orang yang belum bertobat dari dosa dosanya ?



BACK TO BIBLE

Offline Djo

  • Global Moderator
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 1503
  • Reputation Power:
  • Denominasi: kharismatik
Re: Bahasa Roh
« Reply #579 on: January 12, 2013, 11:27:18 AM »
Apakah Roh Kudus juga memberikan karunia kepada orang yang belum bertobat dari dosa dosanya ?
Ya. Itulah sebabnya mengapa disebut karunia.

Semuanya tergantung si pemberi, bukan si penerima.
Trust and Obey....!  Miracle is on the way !!

Offline hanhalim2

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 4084
  • Reputation Power:
  • Denominasi: R.katholik
Re: Bahasa Roh
« Reply #580 on: January 13, 2013, 07:25:21 AM »
Nif tanya pribadi oom pendapatnya gimane ?

kalau om sih pilih pilih sesuai petunjuk Rohkudus
dalam hal pastur om pilih pilih pastur
dalam hal  Alkitab om pilih Perjanjian baru karena perjanjian lama masa berlakunya udah lewat


P. Baru: Lukas: 16
16:16 Hukum Taurat dan kitab para nabi berlaku sampai kepada zaman Yohanes;


maka tentunya om tidak mau kalau disuruh memberikan mersembahan persepuluhan kepada Allah tugu dan bersola

Tuhan Yesus memberkati

Han
Bukan semua nas/ayat  yang tertulis dalam Alkitab adalah Firman Allah dan juga Tidak seluruh Firman Allah tertulis lengkap dalam Alkitab.

( mudah mudahan dimengerti penjelasannya )

Offline solideogloria

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 3803
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Protestant
Re: Bahasa Roh
« Reply #581 on: January 13, 2013, 07:51:38 AM »
kalau om sih pilih pilih sesuai petunjuk Rohkudus
dalam hal pastur om pilih pilih pastur
dalam hal  Alkitab om pilih Perjanjian baru karena perjanjian lama masa berlakunya udah lewat


P. Baru: Lukas: 16
16:16 Hukum Taurat dan kitab para nabi berlaku sampai kepada zaman Yohanes;


maka tentunya om tidak mau kalau disuruh memberikan mersembahan persepuluhan kepada Allah tugu dan bersola

Tuhan Yesus memberkati

Han

Kalau misalnya ajaran Pasturnya tidak sesuai Alkitab,anda percaya yang mana ?

Hukum Taurat masih tetap berlaku untuk menghakimi manusia akan dosa dosanya.

Roma 5:13 Sebab sebelum hukum Taurat ada, telah ada dosa di dunia. Tetapi dosa itu tidak diperhitungkan kalau tidak ada hukum Taurat

Jadi kalau Hukum Taurat tidak ada dosa tidak bisa diperhitungkan untuk dihakimi.


BACK TO BIBLE

Offline hanhalim2

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 4084
  • Reputation Power:
  • Denominasi: R.katholik
Re: Bahasa Roh
« Reply #582 on: January 14, 2013, 06:32:34 PM »
Kalau misalnya ajaran Pasturnya tidak sesuai Alkitab,anda percaya yang mana ?

Hukum Taurat masih tetap berlaku untuk menghakimi manusia akan dosa dosanya.



kalau pasturnya ngajarin bahwa taurat belum batal dan masih berlaku
tentunya om lebih percaya PB bahwa taurat telah batal dan habis masa berlakunya

Tuhan Yesus memberkati

Han
Bukan semua nas/ayat  yang tertulis dalam Alkitab adalah Firman Allah dan juga Tidak seluruh Firman Allah tertulis lengkap dalam Alkitab.

( mudah mudahan dimengerti penjelasannya )

Offline solideogloria

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 3803
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Protestant
Re: Bahasa Roh
« Reply #583 on: January 15, 2013, 04:49:05 AM »
Ya. Itulah sebabnya mengapa disebut karunia.

Semuanya tergantung si pemberi, bukan si penerima.

Setahu saya karunia rohani oleh Roh Kudus diberikan hanya kepada mereka yang sudah beriman kepada Yesus karena karunia diberikan bagi pelayanan rohani.

Kis.2:38 Jawab Petrus kepada mereka: "Bertobatlah dan hendaklah kamu masing-masing memberi dirimu dibaptis dalam nama Yesus Kristus untuk pengampunan dosamu, maka kamu akan menerima karunia Roh Kudus.

BACK TO BIBLE

Offline solideogloria

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 3803
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Protestant
Re: Bahasa Roh
« Reply #584 on: January 15, 2013, 04:50:46 AM »
kalau pasturnya ngajarin bahwa taurat belum batal dan masih berlaku
tentunya om lebih percaya PB bahwa taurat telah batal dan habis masa berlakunya

Tuhan Yesus memberkati

Han

Kalau Pasturnya ngajar bahwa Hukum Taurat sudah digenapi oleh Yesus dan diteguhkan berdasarkan ajaran Paulus bagaimana ?

BACK TO BIBLE