Author Topic: Harus menunggu tuntunan Roh Kudus?  (Read 1233 times)

0 Members and 1 Guest are viewing this topic.

Offline Leonardo

  • Global Moderator
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 1772
  • Reputation Power:
  • katolik
Re: Harus menunggu tuntunan Roh Kudus?
« Reply #15 on: October 01, 2012, 11:43:47 AM »
@ Bro Bruce & Leonardo

Artinya iman itu kan harus aktif ya? Tidak pasif, sekedar percaya dan menunggu. Tetapi juga harus menggunakan hikmat lalu berbuat/bertindak.
betul sekali...nggak usah tunggu2 wahyu secara pribadi tetapi wahyu umum saja dalam Alkitab juga bimbingan Gereja .
Dan Tuhan seringkali menyapa kita lewat sesama.

Modal juga telah diberikan bahwa kita juga diberi akal budi dan hati nurani untuk dapat mengerti dan memilih2 semuanya itu.

salam damai  :)
In Omnibus Caritas

Offline Husada

  • FIK council
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 3585
  • Reputation Power:
  • Gerejaku Didirikan oleh Yesus Kristus
Re: Harus menunggu tuntunan Roh Kudus?
« Reply #16 on: October 04, 2012, 12:55:20 PM »
betul sekali...nggak usah tunggu2 wahyu secara pribadi tetapi wahyu umum saja dalam Alkitab juga bimbingan Gereja .
Dan Tuhan seringkali menyapa kita lewat sesama.

Modal juga telah diberikan bahwa kita juga diberi akal budi dan hati nurani untuk dapat mengerti dan memilih2 semuanya itu.

salam damai  :)
Okeh. Kalo begitu, berlomba-lomba berbuat baik kepada sesama saja, nggih? Dengarkan nurani dengan jernih, percaya, dan ikuti.
PRO ECCLESIA ET PATRIA, PRO PATRIA ET ECCLESIA