bahasa ibrani yang tempoe doeloe mas.. terutama yang digunakan dalam Alkitab Perjanjian Lama... puji Tuhan, di bangku kuliah saya dapet 4 sks... hhehehe.. cukup bikin mabok, karena sintaks dan gramarnya cukup rumit... puji Tuhan, saya "lolos" hahahaha
bahasa Ibrani dalam PL berbeda jauh dengan bahasa Ibrani modern.. bahasa ibrani kuno, tidak mengenal huruf fokal seperti sekarang.. jadi dalam menerjemahkan teks PL, digunakan bantuan kata vokal (qames, surek, qamesh qatuf, segol, holem, dll) yang disandangkan dalam huruf matinya... sejauh ini, kami belajar PL dengan menggunakan Alkitab versi BHS, karena itu dianggap paling dekat dengan Masoret Text asllinya.. Alkitab asli tersebut bisa dibeli dengan harga 4juta an... hehehehe