Lagi nganggur... lanjut aja. Saya ada koreksi dengan yang saya barusan bilang:
kalau kita terjemahkan dalam bahasa Ibrani memang ketemu Shimon Bar Yonah
Maksudnya adalah, bentuk Ibrani itu lebih kotak-kotak dan enak dilihat. Huruf Terakhir pada kalimat ini sangat bisa kita kaitkan dengan huruf Heh pada Ibrani.
Dari kiri ke kanan, baik Aram maupun Ibrani isinya mirip. Saya cuma bisa baca pelan-pelan jadi coba baca bareng aja:
Jika dibaca dengan abjad Ibrani:
Shin - Mem - Ayin - Yod - Nun = SHMYWN <- Bentuk Shin tidak sewajarnya Ibrani, Mem nya tidak wajar, Ayinnya aneh kayak Aleph, Cuma Yod dan Nun yang masuk akal.
Tapi kata ahli itu tertulis demikian, SHYMWN atau Shimeon atau Simon.
Lanjut kirinya garis lurus panjang (nun) itu ada Beth - Resh <- Bar, Beth nya janggal tetapi Reshnya jelas.
Lalu yang jadi misteri adalah 4 alfabet terakhir, jika itu adalah Yod Vau Nun Heh <- YVNH maka itu berarti Yonah.
Shimon Bar Yonah. Masalahnya kuburan tersebut tidak tertulis demikian...
Ada empat karakter, Zayin - Vau - Lamed - Aleph <- ZILA, tetapi yang jelas dibaca hanya Vau dan Aleph, sisanya bentuknya tidak wajar walaupun masih bisa ditebak.
Intinya bentuk Zayin - Vau - Lamed - Aleph sangat berbeda dengan Yod - Vau - Nun - Heh, jadi jelas kuburan tersebut bukan milik Petrus.
Aram:
Ibrani: