Author Topic: penasaran penulisan "Injil" kedalam bahasa Yunani  (Read 5338 times)

0 Members and 1 Guest are viewing this topic.

Offline Jenova

  • Administrator
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 1794
  • Reputation Power:
  • Joining in endless praise...
  • Denominasi: Catholic
Re: penasaran penulisan "Injil" kedalam bahasa Yunani
« Reply #30 on: October 19, 2012, 12:13:01 AM »
Maaf tapi begitulah kalo mode hp jika mengquote, argumenya ketinggalan.

saya juga mencari ref tapi ga ada yang menyebutkan bhwa Markus adalah saksi mata langsung.

untuk masalah penulisan pada jemaat diroma dgn bhs yunani apa ini bukan translate bro? mengingat Petrus tidak di yakini fasih berbahasa yunani.

Markus adalah penerjemah Petrus ketika menyampaikan ajaran kepada umat di Roma yg berbahasa Yunani.
Tapi Petrus sendiri tidak pernah menuliskan Injil, tapi Markus lah yg menuliskan Injil berdasarkan atas ajaran2 yg diterimanya dari Petrus.
Jadi kurang tepat jika dikatakan Injil Markus adalah terjemahan dari tulisan Petrus.

jika benar translate, apa memang yang diucapkan Petrus benar2 ditulis apa adanya tanpa ada tambahan dan inisiatif pengajaran?

Eusebius telah memberikan kesaksian sekaligus jawaban atas pertanyaan Anda ini:
Church History, Book I
“This also the presbyter said: Mark, having become the interpreter of Peter, wrote down accurately, though not in order, whatsoever he remembered of the things said or done by Christ. For he neither heard the Lord nor followed him, but afterward, as I said, he followed Peter, who adapted his teaching to the needs of his hearers, but with no intention of giving a connected account of the Lord's discourses, so that Mark committed no error while he thus wrote some things as he remembered them. For he was careful of one thing, not to omit any of the things which he had heard, and not to state any of them falsely.” These things are related by Papias concerning Mark.
http://www.newadvent.org/fathers/250103.htm


Terjemahan:
Bapa Prebyster (Yohanes) juga berkata: "Markus, yang adalah penerjemah Petrus, menuliskan secara akurat, meskipun tidak dalam urutan yg sebenarnya, apapun yg dia ingat mengenai hal2 yg dikatakan atau dilakukan oleh Kristus. Karena dia tidak mendengarkan maupun mengikuti Tuhan, tapi setelahnya seperti yg saya katakan, dia mengikuti Petrus, yang menyesuaikan ajarannya dengan kebutuhan pendengarnya, tanpa bermaksud untuk menyampaikan kata2 Tuhan dengan gaya bahasa yg susah dimengerti, agar Markus tidak melakukan kesalahan ketika dia kemudian menuliskan hal2 yang dia ingat tentang ajaran2 itu. Bahwa dia (Markus) berhati2 dalam satu hal, (yaitu) untuk tidak melupakan/meninggalkan apa yg dia dengar, dan tidak untuk menyatakannya secara salah". Hal2 ini berkaitan dengan Papias mengenai Markus.


Mengenai pembuktiannya bahwa Markus tidak melakukan kesalahan dalam menerjemahkan ajaran Petrus dan menuliskannya dalam Injil, bisa kita bandingkan dengan ketiga Injil lainnya yg dituliskan secara terpisah pada waktu yg berbeda dan di tempat yg berbeda pula.
Sekalipun tidak ada komunikasi dan kesepakatan di antara keempat penulis Injil, fakta bahwa yg dicantumkan oleh Markus dalam Injil Markus adalah sesuai dan bahkan sinoptik dengan Injil Matius dan Lukas, hal ini telah menunjukkan bahwa Markus tidak melakukan error ketika menuliskan Injil ini.
« Last Edit: October 19, 2012, 12:16:38 AM by Jenova »
Love is not merely a sentiment, it is an act of will.
(Benedict XVI)

Pecinta Ibadah

  • Guest
Re: penasaran penulisan "Injil" kedalam bahasa Yunani
« Reply #31 on: October 19, 2012, 07:38:57 AM »
Dari kronologisnya Petrus sangat kuat perkiraanya tdk fasih atau bhkan sangat sedikit mengerti bhs yunani dan tidak dapat menulis. oleh karena itu memerlukan Markus sbg penerjemah dan pencatat.
yang dimaksud translate adalah penterjemahan dari ucapan Petrus bro, jadi pada dasarnya ada bhs asli yang diterjemahkan walaupun bukan tulisan. seperti acara rohani di rcti setiap minggu siang.

apakah Markus hanya menulis terjemahan? apakah Petrus tdk menyuruh membuat tulisan berbahasa aram/ibrani sbg master kitab?

Offline Leonardo

  • Global Moderator
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 1772
  • Reputation Power:
  • katolik
Re: penasaran penulisan "Injil" kedalam bahasa Yunani
« Reply #32 on: October 19, 2012, 07:49:11 AM »
Dari kronologisnya Petrus sangat kuat perkiraanya tdk fasih atau bhkan sangat sedikit mengerti bhs yunani dan tidak dapat menulis. oleh karena itu memerlukan Markus sbg penerjemah dan pencatat.
yang dimaksud translate adalah penterjemahan dari ucapan Petrus bro, jadi pada dasarnya ada bhs asli yang diterjemahkan walaupun bukan tulisan. seperti acara rohani di rcti setiap minggu siang.

apakah Markus hanya menulis terjemahan? apakah Petrus tdk menyuruh membuat tulisan berbahasa aram/ibrani sbg master kitab?

Bro PI ikutan nimbrung  :),

tidak ada sumber Tradisi yang menyatakan semua kitab2 itu harus tertulis dalam bahasa aram jadi memang tidak ada perintah spesifik seperti itu.

Dan substansinya adalah ajaran iman untuk dimengerti umat/ jemaat bukan bahasa ...jadi sah2 saja diterjemahkan sebuah Kitab Suci untuk segala bahasa demi segala bangsa.

Tentu saja segala konteks : dalam artian tata bahasa, kebudayaan , adat istiadat zaman itu menjadi penting untuk menggali makna dari sebuah ayat Kitab Suci.

begitu saya kira...

salam :)

In Omnibus Caritas

Offline Shakespeare

  • Global Moderator
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 1868
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Injili
Re: penasaran penulisan "Injil" kedalam bahasa Yunani
« Reply #33 on: October 19, 2012, 08:25:25 AM »
Btw, bro shakes_peare,
Sekedar klarifikasi saja, AFAIK, Markus itu sama seperti Lukas & Paulus, adalah benar murid Kristus dan masuk dalam bilangan para rasul, tetapi Markus (dan Lukas dan Paulus) bukanlah murid yg mengikuti (berjumpa langsung) dengan Yesus ketika Yesus mengajar dan berjalan di atas bumi ini.

Bro, ada tafsiran bahwa dalam Markus 14:51-52 sebenarnya Markus sedang membicarakan tentang dirinya sendiri. Jadi Markus, meskipun bukan termasuk bilangan 12 Rasul, tetapi dia juga termasuk di antara murid2 Yesus. Belakangan dia mengikuti perjalanan pelayanan Paulus dan Petrus.

Tetapi bagaimanapun, saya akui bahwa itu memang hanyalah tafsiran (meskipun indikasinya sangat kuat jika mempertimbangkan Kis 12:1-13.

Untuk PI, bahkan jika seandainya Markus bukan saksi mata pun, ketika Injil Markus selesai ditulis, masih banyak saksi hidup yang bisa mengkonfirmasi tulisannya, termasuk Injil Matius dan juga Yohanes. Saksi hidup lain yang menyaksikan kehidupan Yesus juga ribuan, dan tentunya bisa memberi konfirmasi jika apa yang ditulisnya tidak benar. Injil Lukas bahkan ditulis dengan metode penulisan yang di jaman sekarang pun diakui sebagai metode penulisan sejarah yang akurat, yaitu dengan mewawancarai saksi-saksi hidup ketika Yesus berkarya.
πᾶσα γραφὴ θεόπνευστος καὶ ὠφέλιμος πρὸς διδασκαλίαν, πρὸς ἐλεγμόν, πρὸς ἐπανόρθωσιν, πρὸς παιδείαν τὴν ἐν δικαιοσύνῃ

Pecinta Ibadah

  • Guest
Re: penasaran penulisan "Injil" kedalam bahasa Yunani
« Reply #34 on: October 19, 2012, 10:50:43 AM »
Bro PI ikutan nimbrung  :),

tidak ada sumber Tradisi yang menyatakan semua kitab2 itu harus tertulis dalam bahasa aram jadi memang tidak ada perintah spesifik seperti itu.

Dan substansinya adalah ajaran iman untuk dimengerti umat/ jemaat bukan bahasa ...jadi sah2 saja diterjemahkan sebuah Kitab Suci untuk segala bahasa demi segala bangsa.

Tentu saja segala konteks : dalam artian tata bahasa, kebudayaan , adat istiadat zaman itu menjadi penting untuk menggali makna dari sebuah ayat Kitab Suci.

begitu saya kira...

salam :)

Betul bro, KS memang bisa diterjemahkan menurut kebutuhan. tetapi terjemahan butuh master agar tdk terjadi salah terjemahan apalagi diterjemahkan kebahasa yang diluar rumpunya sendiri. jika tdk ada master maka dipastikan bhwa Petrus tidak tahu isi tulisan Markus, karena Petrus selain tdk mempunyai kitab sbg peganganya juga tdk dapat membaca apa yang telah ditulis Markus. dgn kata lain Markuslah yang menentukan tulisanya sendiri dgn sumber SALAH SATUNYA pengajaran Petrus.

Offline Leonardo

  • Global Moderator
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 1772
  • Reputation Power:
  • katolik
Re: penasaran penulisan "Injil" kedalam bahasa Yunani
« Reply #35 on: October 19, 2012, 11:08:47 AM »
Betul bro, KS memang bisa diterjemahkan menurut kebutuhan. tetapi terjemahan butuh master agar tdk terjadi salah terjemahan apalagi diterjemahkan kebahasa yang diluar rumpunya sendiri. jika tdk ada master maka dipastikan bhwa Petrus tidak tahu isi tulisan Markus, karena Petrus selain tdk mempunyai kitab sbg peganganya juga tdk dapat membaca apa yang telah ditulis Markus. dgn kata lain Markuslah yang menentukan tulisanya sendiri dgn sumber SALAH SATUNYA pengajaran Petrus.

Kitab Suci kristen bukan dijaga huruf per hurufnya ...tetapi utamanya isinya/ substansi ajaran imannya...

Ajaran iman ini diwariskan generasi ke generasi...sebagian dituliskan dalam Kitab Suci.

Kitab Suci juga bukan berisi dikte ayat per ayat dari Sorga...bahkan ayat , bab itu adalah teknis yang disepakati...jauh2 kemudian hari ....

Sekarang ini setau saya yang tersedia adalah manuskrip2...codex ...yang semuanya bertuliskan Yunani...

Seperti yang dibilang Jeno dari ke 4 injil sepertinya Matius pertama kali ditulis dalam bahasa aram ..dan kemudian diterjemahkan dalam bahasa Yunani sedangkan yang lain dari bahasa Yunani semua.

kitab Matius Aram sudah tidak ada ...tetapi kewibawaan kitab Matius Yunani tidak pernah luntur karena ditulis pada zaman para rasul masih hidup.

salam  :)
In Omnibus Caritas

Pecinta Ibadah

  • Guest
Re: penasaran penulisan "Injil" kedalam bahasa Yunani
« Reply #36 on: October 19, 2012, 12:19:26 PM »
Kitab Suci kristen bukan dijaga huruf per hurufnya ...tetapi utamanya isinya/ substansi ajaran imannya...

Ajaran iman ini diwariskan generasi ke generasi...sebagian dituliskan dalam Kitab Suci.

Kitab Suci juga bukan berisi dikte ayat per ayat dari Sorga...bahkan ayat , bab itu adalah teknis yang disepakati...jauh2 kemudian hari ....

Sekarang ini setau saya yang tersedia adalah manuskrip2...codex ...yang semuanya bertuliskan Yunani...

Seperti yang dibilang Jeno dari ke 4 injil sepertinya Matius pertama kali ditulis dalam bahasa aram ..dan kemudian diterjemahkan dalam bahasa Yunani sedangkan yang lain dari bahasa Yunani semua.

kitab Matius Aram sudah tidak ada ...tetapi kewibawaan kitab Matius Yunani tidak pernah luntur karena ditulis pada zaman para rasul masih hidup.

salam  :)
Master dan terjemahan, okelah kita anggap penulisan selain Matius tdk dalam bhsa aram/ibrani.
jadi selama hidupnya Petrus tdk tahu apa yang dicatat Markus? apakah tidak janggal kronologis seperti ini bro?

Offline Jenova

  • Administrator
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 1794
  • Reputation Power:
  • Joining in endless praise...
  • Denominasi: Catholic
Re: penasaran penulisan "Injil" kedalam bahasa Yunani
« Reply #37 on: October 19, 2012, 01:19:04 PM »
Dari kronologisnya Petrus sangat kuat perkiraanya tdk fasih atau bhkan sangat sedikit mengerti bhs yunani dan tidak dapat menulis. oleh karena itu memerlukan Markus sbg penerjemah dan pencatat.
yang dimaksud translate adalah penterjemahan dari ucapan Petrus bro, jadi pada dasarnya ada bhs asli yang diterjemahkan walaupun bukan tulisan. seperti acara rohani di rcti setiap minggu siang.

apakah Markus hanya menulis terjemahan? apakah Petrus tdk menyuruh membuat tulisan berbahasa aram/ibrani sbg master kitab?

Bro PI,
Silakan dipahami dulu, bahwa Kristen (setidaknya GK & GO) BUKANLAH agama buku, yg artinya iman kami tidak terbatas pada sebuah buku yg bernama Kitab Suci.
Iman kami adalah iman yg hidup, disampaikan oleh Yesus sendiri, diperintahkan oleh Yesus untuk diteruskan ke seluruh penjuru dunia dengan tuntunan dan kekuatan dari Roh Kudus yg diutus oleh Yesus sendiri kepada Gereja.
Gereja inilah tiang penopang dan dasar kebenaran dalam hidup iman kristiani 1 Tim 3 : 15.
Yesus juga telah menjanjikan perlindungan kepada Gereja agar terhindar dari kesesatan (Mat 16 : 18).

Kembali ke Injil Markus, AFAIK, Injil Markus memang ditulis setelah Petrus dibunuh.
Petrus memang tidak menuliskan Injil, melainkan mengajarkan kepada jemaat di Roma dengan bantuan Markus sebagai penerjemahnya.
Entah mungkin seperti yg Anda lihat di RCTI, Petrus berkotbah satu kalimat demi satu kalimat lalu diterjemahkan oleh Markus, atau Petrus belajar bahasa Yunani dengan bantuan Markus lalu mengajar dalam bahasa Yunani dengan didampingi Markus utk membantu kesulitan bahasa, atau entah bagaimana cara tepatnya, kita tidak tahu.
Setelah Petrus dibunuh, umat yg haus akan Firman Allah seperti yg diajarkan oleh Petrus meminta agar Markus, yg merupakan penerjemah sekaligus murid dari Petrus, utk menuliskan ajaran2 yg disampaikan oleh Petrus agar mereka tidak melupakannya. Selengkapnya bisa Anda baca sendiri di "Church History" yg ditulis oleh Eusebius, di link yg sudah aku berikan sebelumnya.
 
Yang pasti, Petrus tidak pernah menuliskan ataupun menyuruh menuliskan Injil, karena iman kristen sejak awal adalah BUKAN iman buku.
Gereja dengan soko gurunya (i.e. diaken2 dan penilik2 jemaat) lah yang menjadi tiang penopang dan dasar kebenaran, BUKAN sebuah buku yg menjadi tiang penopang dan dasar kebenaran.

Master dan terjemahan, okelah kita anggap penulisan selain Matius tdk dalam bhsa aram/ibrani.
jadi selama hidupnya Petrus tdk tahu apa yang dicatat Markus? apakah tidak janggal kronologis seperti ini bro?

Tidak, tidak janggal sama sekali bagi kami. Lihat penjelasanku di atas.
Boleh jadi tulisan Markus itu dipertanyakan kemurnian ajarannya, apakah seperti yg diajarkan Petrus yg merupakan ajaran lgsg dari Yesus, atau sudah "terkontaminasi" oleh ajaran Markus.
Boleh jadi pula penulisan injil atau epistle2 itu dipertanyakan diperdebatkan, tetapi ajaran2 yg ada di dalamnya tidak pernah diperdebatkan.
Tapi kami memiliki Gereja sebagai tiang penopang dan dasar kebenaran, yg telah menjaga ajaran2 itu, dan bisa Anda lihat sendiri bahwa Gereja yang tersebar di seluruh penjuru dunia tetap memiliki iman yang sama akan Allah Tritunggal.
Setiap kali iman kami mendapat serangan dari ajaran2 bidaah, Gereja dengan bimbingan Roh Kudus akan mengambil sikap dan keputusan utk menjaga umat berada di jalan yg benar, contohnya bisa dilihat di Konsili2 Ekumenis di mana ajaran2 iman Kristen dikukuhkan, seperti Konsili Yerusalem yg dikisahkan di Kisah Para Rasul, Konsili Nisea, Konsili Kalsedon, Konsili Trente, Konsili Vatikan II, dsb.
« Last Edit: October 19, 2012, 01:27:46 PM by Jenova »
Love is not merely a sentiment, it is an act of will.
(Benedict XVI)

Offline St Yopi

  • Non Nobis Domine, Non Nobis, Sed Nomini Tuo Da Gloriam
  • FIK council
  • Hero Member
  • *****
  • Posts: 797
  • Reputation Power:
  • St Yopi
    • styopi.blogspot.com
Re: penasaran penulisan "Injil" kedalam bahasa Yunani
« Reply #38 on: October 19, 2012, 01:44:59 PM »
Master dan terjemahan, okelah kita anggap penulisan selain Matius tdk dalam bhsa aram/ibrani.
jadi selama hidupnya Petrus tdk tahu apa yang dicatat Markus? apakah tidak janggal kronologis seperti ini bro?
Catatan Hippolitus: Markus dan Lukas termasuk mereka yang mengundurkan diri ketika Kristus berkata: “sesungguhnya jikalau kamu tidak makan daging Anak Manusia dan minum darah-Nya, kamu tidak mempunyai hidup di dalam dirimu.” Tetapi Markus kembali kepada Tuhan melalui pekerjaan Petrus, sedangkan Lukas melalui pekerjaan Paulus. Mereka berdua diberi kehormatan mengabarkan Injil dan mati syahid karenanya, yang satu dibakar sampai mati, yang satu disalibkan pada pohon zaitun.

Mark wrote his Gospel under the direction of Saint Peter and is mentioned by that Apostle in his First General Epistle. Peter writes, The church that is at Babylon saluteth you; and so doth Mark my son. Peter ordained Mark Bishop of Alexandria. The idolaters of that city bound him, dragged him over jagged rocks, and beat him; whereupon, the Lord appeared, summoned him to heavenly glory, and received his spirit.

Luke wrote his Gospel under the guidance of the holy Apostle Paul, who mentions him in the Epistle to the Colossians, saying, Luke, the beloved physician, and Demas, greet you. Saint Luke also wrote the Acts of the Apostles. After toiling greatly in Christ's service, Luke completed his labors in Thebes, a city of Boetia, where he was martyred.

Menurut Gereja Katolik Roma, mereka disebut "Murid" (70 murid)

Menurut Gereja Katolik Orthodox, mereka disebut "Rasul" (70 Rasul)
Thanks bro.
Apakah Markus dan Lukas mencatat pengalaman yang mereka saksikan sendiri, ataukah mendengar dari Rasul Petrus dan Paulus, atau bahkan Tulisan Matius?

Syalom
Bisa jadi ketiganya bro  :deal:
Inter Esse Et Non Esse

Cogito Ergo Sum

Tuus Totus Ego Sum, Et Omnia Mea Tua Sunt

Extra Ecclesiam Nulla Salus

In Hoc Signo Vinces

With love,

your Yopi

Offline Jenova

  • Administrator
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 1794
  • Reputation Power:
  • Joining in endless praise...
  • Denominasi: Catholic
Re: penasaran penulisan "Injil" kedalam bahasa Yunani
« Reply #39 on: October 19, 2012, 02:25:07 PM »
Bro, ada tafsiran bahwa dalam Markus 14:51-52 sebenarnya Markus sedang membicarakan tentang dirinya sendiri. Jadi Markus, meskipun bukan termasuk bilangan 12 Rasul, tetapi dia juga termasuk di antara murid2 Yesus. Belakangan dia mengikuti perjalanan pelayanan Paulus dan Petrus.

Tetapi bagaimanapun, saya akui bahwa itu memang hanyalah tafsiran (meskipun indikasinya sangat kuat jika mempertimbangkan Kis 12:1-13.

Sepertinya Anda benar, bro Shakes_peare.
Info dari bro Yopi di #38 jg telah melengkapi apa yg Anda tuliskan tersebut.
I have no more to add.

Really like this thread, we learn a lot!!!   :afro: :afro:
Love is not merely a sentiment, it is an act of will.
(Benedict XVI)

Pecinta Ibadah

  • Guest
Re: penasaran penulisan "Injil" kedalam bahasa Yunani
« Reply #40 on: October 19, 2012, 02:39:53 PM »
Ada beberapa point yang saya tangkap.
1 Markus menulis kitab dibawah arahan Petrus, yang berarti kitab telah ditulis sebelum martirnya Petrus.
jika dilihat disini adanya translate bahasa, karena Petrus tdk fasih bhs yunani.
2. Markus menulis kitab setelah martirnya Petrus dikarenakan permintaan jemaat roma. jadi disini Markus menulis tanpa arahan lgsg Petrus.

nah bro, koq bisa berlainan kronologisnya?

Offline Jenova

  • Administrator
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 1794
  • Reputation Power:
  • Joining in endless praise...
  • Denominasi: Catholic
Re: penasaran penulisan "Injil" kedalam bahasa Yunani
« Reply #41 on: October 19, 2012, 02:49:13 PM »
Ada beberapa point yang saya tangkap.
1 Markus menulis kitab dibawah arahan Petrus, yang berarti kitab telah ditulis sebelum martirnya Petrus.
jika dilihat disini adanya translate bahasa, karena Petrus tdk fasih bhs yunani.
2. Markus menulis kitab setelah martirnya Petrus dikarenakan permintaan jemaat roma. jadi disini Markus menulis tanpa arahan lgsg Petrus.

nah bro, koq bisa berlainan kronologisnya?

Aku mengacu pada tulisan Eusebius, yg menuliskan bahwa Markus menuliskan Injil dan meninggalkannya kepada jemaat di Roma sebelum dia meninggalkan mereka. Tulisan / ringkasan yg final inilah yg kita acu sebagai Injil Markus, yg kita dimasukkan dalam daftar kitab2 di Alkitab kami.

Mengenai kemungkinan Markus menuliskan ajaran2 Petrus, mungkin saja ada benarnya.
Tbh, aku belum menemukan referensi ttg hal ini, jadi aku tidak bisa ikut memberikan komentar. Mungkin Anda bisa bantu bagikan di sini referensinya?
Tapi IMO, tulisan2 ini bisa jadi adalah fragment2 / bagian2 yg terpisah dari Injil Markus yg kita kenal sekarang ini.
Bisa jadi Markus memang membuat catatan2 ketika dia mendengarkan sermon2 Petrus.
Bisa jadi tulisan2 ini dirangkum dan disatukan oleh Markus ketika dia menyelesaikan Injil Markus, bisa juga hanya jadi acuan/referensi.
Kalopun Markus membuat tulisan2 ini, AFAIK, tulisan2 ini tidak sama dengan Injil Markus yg kita kenal saat ini.
Mungkin saling berkaitan, tetapi AFAIK tetap tidak sama.
Love is not merely a sentiment, it is an act of will.
(Benedict XVI)

Offline Leonardo

  • Global Moderator
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 1772
  • Reputation Power:
  • katolik
Re: penasaran penulisan "Injil" kedalam bahasa Yunani
« Reply #42 on: October 19, 2012, 02:58:42 PM »
Master dan terjemahan, okelah kita anggap penulisan selain Matius tdk dalam bhsa aram/ibrani.
jadi selama hidupnya Petrus tdk tahu apa yang dicatat Markus? apakah tidak janggal kronologis seperti ini bro?
Lho bukannya Injil bukan cuman Matius...kan ada Markus , Lukas dan Yohanes...dan pada zaman mereka menulis banyak pengikut2 Kristus yang lain.

Dan ingat mereka ini kalau boleh dianalogikan adalah para sahabat nabi..jangankan siksaan badan nyawa pun mereka berikan jika itu untuk ajaran Injil yang mereka imani.

Jadi andaikan ada yang menyeleweng..ingat dalam artian substansi yah...detail2 peristiwa mungkin bisa berbeda tapi kronologis peristiwa, intisari ajaran dan pesan itu sama... :)

Jika satu menyeleweng pasti akan dikoreksi yang lain....

begitu bro... :)

Lain halnya kalau sumber kitabnya cuman satu dari satu orang yah susah juga crosschecknya... :)
In Omnibus Caritas

Pecinta Ibadah

  • Guest
Re: penasaran penulisan "Injil" kedalam bahasa Yunani
« Reply #43 on: October 19, 2012, 03:23:54 PM »
Aku mengacu pada tulisan Eusebius, yg menuliskan bahwa Markus menuliskan Injil dan meninggalkannya kepada jemaat di Roma sebelum dia meninggalkan mereka. Tulisan / ringkasan yg final inilah yg kita acu sebagai Injil Markus, yg kita dimasukkan dalam daftar kitab2 di Alkitab kami.

Mengenai kemungkinan Markus menuliskan ajaran2 Petrus, mungkin saja ada benarnya.
Tbh, aku belum menemukan referensi ttg hal ini, jadi aku tidak bisa ikut memberikan komentar. Mungkin Anda bisa bantu bagikan di sini referensinya?
Tapi IMO, tulisan2 ini bisa jadi adalah fragment2 / bagian2 yg terpisah dari Injil Markus yg kita kenal sekarang ini.
Bisa jadi Markus memang membuat catatan2 ketika dia mendengarkan sermon2 Petrus.
Bisa jadi tulisan2 ini dirangkum dan disatukan oleh Markus ketika dia menyelesaikan Injil Markus, bisa juga hanya jadi acuan/referensi.
Kalopun Markus membuat tulisan2 ini, AFAIK, tulisan2 ini tidak sama dengan Injil Markus yg kita kenal saat ini.
Mungkin saling berkaitan, tetapi AFAIK tetap tidak sama.

Sebenarnya saya belum pakai ref apa2 selain menangkap penjelasan anda semua. semua point2 yang saya sebutkan ada diatas, dan sayangnya ga bisa quote atau copas terlalu bnyak jika mode hp.

boleh jadi sebenarnya tdk ada pertentangan, namun belum dalamnya materi sehingga saya masih melihat adanya point2 yg tdk sejalan.

Pecinta Ibadah

  • Guest
Re: penasaran penulisan "Injil" kedalam bahasa Yunani
« Reply #44 on: October 19, 2012, 03:30:02 PM »
Lho bukannya Injil bukan cuman Matius...kan ada Markus , Lukas dan Yohanes...dan pada zaman mereka menulis banyak pengikut2 Kristus yang lain.

Dan ingat mereka ini kalau boleh dianalogikan adalah para sahabat nabi..jangankan siksaan badan nyawa pun mereka berikan jika itu untuk ajaran Injil yang mereka imani.

Jadi andaikan ada yang menyeleweng..ingat dalam artian substansi yah...detail2 peristiwa mungkin bisa berbeda tapi kronologis peristiwa, intisari ajaran dan pesan itu sama... :)

Jika satu menyeleweng pasti akan dikoreksi yang lain....

begitu bro... :)

Lain halnya kalau sumber kitabnya cuman satu dari satu orang yah susah juga crosschecknya... :)

Pada dasarnya sih ts ini bukan membicarakan substansi isi, namun fokus kpd penulisan ke bhsa yunani saja.