Author Topic: Alasan reformed dan protestan bersolascriptura  (Read 76049 times)

0 Members and 8 Guests are viewing this topic.

Offline solideogloria

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 3803
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Protestant
Re: Alasan reformed dan protestan bersolascriptura
« Reply #180 on: December 26, 2012, 11:03:34 AM »
Salam Damai.

Apakah iman harus datang melalui pendengaran scriptura? (dibacakan)  Bagaimana dengan membaca scriptura ?

GBU
 :)

Membaca adalah mendengar dengan hati ya sama saja efeknya.

BACK TO BIBLE

Offline Phooey

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 5491
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Χριστός
Re: Alasan reformed dan protestan bersolascriptura
« Reply #181 on: December 26, 2012, 11:16:47 AM »
Membaca adalah mendengar dengan hati ya sama saja efeknya.

Quote
17 Jadi, iman timbul dari pendengaran, dan pendengaran oleh firman Kristus. (Rom 10:17 ITB)

Salam Damai.

Berarti penafsiran Alkitab tidak harus literal....



 :nod:
Καὶ μὴ κρίνετε, καὶ οὐ μὴ κριθῆτε· καὶ μὴ καταδικάζετε, καὶ οὐ μὴ καταδικασθῆτε. ἀπολύετε, καὶ ἀπολυθήσεσθε· (Luk 6:37 BGT)

Offline solideogloria

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 3803
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Protestant
Re: Alasan reformed dan protestan bersolascriptura
« Reply #182 on: December 26, 2012, 11:19:11 AM »
Salam Damai.

Berarti penafsiran Alkitab tidak harus literal....



 :nod:

literal plus gramatikal plus historical plus constektual plus theological

BACK TO BIBLE

Offline Leonardo

  • Global Moderator
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 1772
  • Reputation Power:
  • katolik
Re: Alasan reformed dan protestan bersolascriptura
« Reply #183 on: December 26, 2012, 11:44:51 AM »
Alasan bersola scriptura karena iman hanya datang melalui pendengaran akan scriptura bukan tradisi gereja.
dan scriptura berbicara tentang Tradisi 2 Tes 2 :15 :D

Btw baru2 ini umat protestan merayakan natal pada tanggal 25 Desember itu diambil dari ayat mana yah  :whistle:
In Omnibus Caritas

Offline solideogloria

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 3803
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Protestant
Re: Alasan reformed dan protestan bersolascriptura
« Reply #184 on: December 26, 2012, 11:50:03 AM »
dan scriptura berbicara tentang Tradisi 2 Tes 2 :15 :D

Btw baru2 ini umat protestan merayakan natal pada tanggal 25 Desember itu diambil dari ayat mana yah  :whistle:

Natal bukan kewajiban menurut Alkitab,mau rayakan mau tidak ya ok ok saja.

BACK TO BIBLE

Offline Leonardo

  • Global Moderator
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 1772
  • Reputation Power:
  • katolik
Re: Alasan reformed dan protestan bersolascriptura
« Reply #185 on: December 26, 2012, 12:01:18 PM »
Natal bukan kewajiban menurut Alkitab,mau rayakan mau tidak ya ok ok saja.
tanggal 25 desembernya itu copy paste dari ayat mana??
atau bukan dari Alkitab yah  :whistle:
In Omnibus Caritas

Offline solideogloria

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 3803
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Protestant
Re: Alasan reformed dan protestan bersolascriptura
« Reply #186 on: December 26, 2012, 12:02:43 PM »
tanggal 25 desembernya itu copy paste dari ayat mana??
atau bukan dari Alkitab yah  :whistle:

Saya tidak tahu dan menurut saya hal itu  tidak penting karena bukan perintah Alkitab.


 
BACK TO BIBLE

Offline Leonardo

  • Global Moderator
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 1772
  • Reputation Power:
  • katolik
Re: Alasan reformed dan protestan bersolascriptura
« Reply #187 on: December 26, 2012, 12:05:11 PM »
Saya tidak tahu dan menurut saya hal itu  tidak penting karena bukan perintah Alkitab.
Keseimpulannya gampang saja bro..berarti umat protestan yang merayakan natal 25 desember itu tidak sola scriptura karena tidak ada ayat Alkitab untuk merayakan natal 25 Desember  :D
In Omnibus Caritas

Offline solideogloria

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 3803
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Protestant
Re: Alasan reformed dan protestan bersolascriptura
« Reply #188 on: December 26, 2012, 12:07:48 PM »
Keseimpulannya gampang saja bro..berarti umat protestan yang merayakan natal 25 desember itu tidak sola scriptura karena tidak ada ayat Alkitab untuk merayakan natal 25 Desember  :D

Sola Scriptura berarti taat kepada apa yang diajarkan Alkitab,tetapi kalau sesuatu yang tidak diajarkan sepanjang tidak menyimpang dari prinsip kebenaran Alkitab ya boleh boleh saja.

BACK TO BIBLE

Offline Leonardo

  • Global Moderator
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 1772
  • Reputation Power:
  • katolik
Re: Alasan reformed dan protestan bersolascriptura
« Reply #189 on: December 26, 2012, 12:09:12 PM »
Sola Scriptura berarti taat kepada apa yang diajarkan Alkitab,tetapi kalau sesuatu yang tidak diajarkan sepanjang tidak menyimpang dari prinsip kebenaran Alkitab ya boleh boleh saja.
Jadi ngikut Tradisi boleh juga yah  :D
In Omnibus Caritas

Offline solideogloria

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 3803
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Protestant
Re: Alasan reformed dan protestan bersolascriptura
« Reply #190 on: December 26, 2012, 12:10:25 PM »
Jadi ngikut Tradisi boleh juga yah  :D

Asalkan tidak bertentangan dengan prinsip kebenaran Alkitab tidak masalah.

Kalau bertentangan wajib ditolak.

BACK TO BIBLE

Offline Leonardo

  • Global Moderator
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 1772
  • Reputation Power:
  • katolik
Re: Alasan reformed dan protestan bersolascriptura
« Reply #191 on: December 26, 2012, 03:51:12 PM »
Asalkan tidak bertentangan dengan prinsip kebenaran Alkitab tidak masalah.

Kalau bertentangan wajib ditolak.

Termasuk Tradisi dari Gereja lain yah  :whistle:
In Omnibus Caritas

Offline solideogloria

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 3803
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Protestant
Re: Alasan reformed dan protestan bersolascriptura
« Reply #192 on: December 26, 2012, 05:56:38 PM »
Termasuk Tradisi dari Gereja lain yah  :whistle:

Kalau masih mengaku kristen ya harus berdiri diatas kebenaran Alkitab.

Kecuali kalau tidak menganggap diri sebagai gereja kristen.

BACK TO BIBLE

Offline Phooey

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 5491
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Χριστός
Re: Alasan reformed dan protestan bersolascriptura
« Reply #193 on: December 27, 2012, 05:51:26 AM »
literal plus gramatikal plus historical plus constektual plus theological

Salam Damai.


Subyektif sekali.....


GBU
 :)
Καὶ μὴ κρίνετε, καὶ οὐ μὴ κριθῆτε· καὶ μὴ καταδικάζετε, καὶ οὐ μὴ καταδικασθῆτε. ἀπολύετε, καὶ ἀπολυθήσεσθε· (Luk 6:37 BGT)

Offline Leonardo

  • Global Moderator
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 1772
  • Reputation Power:
  • katolik
Re: Alasan reformed dan protestan bersolascriptura
« Reply #194 on: December 27, 2012, 07:12:56 AM »
Kalau masih mengaku kristen ya harus berdiri diatas kebenaran Alkitab.

Kecuali kalau tidak menganggap diri sebagai gereja kristen.
Apakah mau bilang yang merayakan natal itu tidak kristen karena tidak berdiri di atas kebenaran Alkitab...

sikap dan pandangan kamu terhadap orang2 kristen yang merayakan natal itu apa  :whistle:
In Omnibus Caritas