Author Topic: Diskusi Gereja Non-Kalsedon dengan Gereja Kalsedon  (Read 7200 times)

0 Members and 7 Guests are viewing this topic.

Offline solideogloria

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 3803
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Protestant
Re: Diskusi Gereja Non-Kalsedon dengan Gereja Kalsedon
« Reply #45 on: June 16, 2013, 01:39:36 PM »
1). Menurut anda Sang Firman itu siapa ?
2). Mengapa Dia disebut Anak Allah ?

Maaf, semua pertanyaan-pertanyaan saya nanti, akan mengarah pada apa yang kita bahas disini, tetapi sebelum mendalam, maka terlebih dahulu saya akan mengajukan pertanyaan2 mendasar, suapaya kita sepaham untuk membahas yang lebih dalam.


Salam ..

Karena Dia adalah salah satu oknum Allah Tritunggal yang setara dengan Allah Bapa sendiri.

Disebut Anak karena Dia diperanakkan didalam kekekalan oleh Allah Bapa.


BACK TO BIBLE

Offline jesuit_dm

  • FIK - Full
  • ***
  • Posts: 177
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Gereja Orthodox Oriental , Shyria Antiokhia
Re: Diskusi Gereja Non-Kalsedon dengan Gereja Kalsedon
« Reply #46 on: June 16, 2013, 01:58:00 PM »
Karena Dia adalah salah satu oknum Allah Tritunggal yang setara dengan Allah Bapa sendiri.

Disebut Anak karena Dia diperanakkan didalam kekekalan oleh Allah Bapa.

1). Apakah maksut anda adalah : Sang Firman itu adalah salah satu dari Oknum Tritunggal ???
2). Dan disebut Anak, menurut anda adalah karena Ia diperanakan dalam Kekekalan olah Allah Bapa. Apakah ini tidak keliru ?? Sebab Penyebutan Anak berdasarkan Yohanes 1 : 14, Bukan karena Ia di peranakan dalam Kekekalan Allah Bapa, tetapi Pemberian Gelar atau Penyebutan Gelar Anak Allah tersebut, sebab Sang Firman TELAH  MENJADI  MANUSIA, artinya : Karena Sang Firmant Yang Kekal telah menjadi Manusia ( daging atau hamba ), maka Sang Firman tersebut diberi gelar kemuliaan, sebagai Anak Tunggal Bapa.==> Artinya berdasarkan Yohanes 1 : 14, sebutan ataupun Gelar Anak Tunggal Bapa itu, bukan karena Ia diperanakan dalam Kekekalan Allah Bapa, tetapi karena Ia TELAH  MENJADI  MANUSIA, sehingga sebelum Ia menjadi manusia, maka Penyebutan ataupun Gelar Anak Tunggal Bapa untuk Sang Firman itu, BELUM  ADA. Walaupun Allah telah memiliki Rencana untuk merealisasikan Gelar tersebut.


Salam ...

Offline solideogloria

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 3803
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Protestant
Re: Diskusi Gereja Non-Kalsedon dengan Gereja Kalsedon
« Reply #47 on: June 16, 2013, 03:01:27 PM »
1). Apakah maksut anda adalah : Sang Firman itu adalah salah satu dari Oknum Tritunggal ???
2). Dan disebut Anak, menurut anda adalah karena Ia diperanakan dalam Kekekalan olah Allah Bapa. Apakah ini tidak keliru ?? Sebab Penyebutan Anak berdasarkan Yohanes 1 : 14, Bukan karena Ia di peranakan dalam Kekekalan Allah Bapa, tetapi Pemberian Gelar atau Penyebutan Gelar Anak Allah tersebut, sebab Sang Firman TELAH  MENJADI  MANUSIA, artinya : Karena Sang Firmant Yang Kekal telah menjadi Manusia ( daging atau hamba ), maka Sang Firman tersebut diberi gelar kemuliaan, sebagai Anak Tunggal Bapa.==> Artinya berdasarkan Yohanes 1 : 14, sebutan ataupun Gelar Anak Tunggal Bapa itu, bukan karena Ia diperanakan dalam Kekekalan Allah Bapa, tetapi karena Ia TELAH  MENJADI  MANUSIA, sehingga sebelum Ia menjadi manusia, maka Penyebutan ataupun Gelar Anak Tunggal Bapa untuk Sang Firman itu, BELUM  ADA. Walaupun Allah telah memiliki Rencana untuk merealisasikan Gelar tersebut.

Salam ...


Anak Alllah pastilah Allah sebagaimana anak manusia pastilah manusia,dan anak binatang tentunya binatang.

Jadi ada tiga pribadi Allah yaitu Bapa,Anak dan Roh Kudus.

Ibrani 1:5   Karena kepada siapakah di antara malaikat-malaikat itu pernah Ia katakan: "Anak-Ku Engkau! Engkau telah Kuperanakkan pada hari ini?" dan "Aku akan menjadi Bapa-Nya, dan Ia akan menjadi Anak-Ku?"

Ibrani 5:5   Demikian pula Kristus tidak memuliakan diri-Nya sendiri dengan menjadi Imam Besar, tetapi dimuliakan oleh Dia yang berfirman kepada-Nya: "Anak-Ku Engkau! Engkau telah Kuperanakkan pada hari ini",


Ayat tsb diatas jelas sekali Sang Firman diperanakkan didalam kekekalan oleh Allah Bapa.


Shalom

BACK TO BIBLE

Offline sniperX

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 1954
  • Reputation Power:
  • Denominasi: ****
Re: Diskusi Gereja Non-Kalsedon dengan Gereja Kalsedon
« Reply #48 on: June 16, 2013, 03:14:21 PM »
Quote
Anak Alllah pastilah Allah sebagaimana anak manusia pastilah manusia,dan anak binatang tentunya binatang.

Maksudnya benar, tetapi caranya ngawur.

Bagaimana dengan anak tangga, anak buah, anak kunci, anak emas? Coba diartikan seperti di atas, jadi kocak gak?


Offline hanhalim2

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 4084
  • Reputation Power:
  • Denominasi: R.katholik
Re: Diskusi Gereja Non-Kalsedon dengan Gereja Kalsedon
« Reply #49 on: June 16, 2013, 03:21:27 PM »

Anak Alllah pastilah Allah sebagaimana anak manusia pastilah manusia,dan anak binatang tentunya binatang.

J

tapi anak Ular (beludak ) adalh arisi dan saduki yang mo dipermandikan

Matius  3
3:7. Tetapi waktu ia melihat banyak orang Farisi dan orang Saduki datang untuk dibaptis, berkatalah ia kepada mereka: "Hai kamu keturunan ular beludak. Siapakah yang mengatakan kepada kamu, bahwa kamu dapat melarikan diri dari murka yang akan datang?


Matius  12
12:34 Hai kamu keturunan ular beludak, bagaimanakah kamu dapat mengucapkan hal-hal yang baik, sedangkan kamu sendiri jahat? Karena yang diucapkan mulut meluap dari hati.


Matius  23
23:33 Hai kamu ular-ular, hai kamu keturunan ular beludak! Bagaimanakah mungkin kamu dapat meluputkan diri dari hukuman neraka?


uhan Yesus memberkati


Han
Bukan semua nas/ayat  yang tertulis dalam Alkitab adalah Firman Allah dan juga Tidak seluruh Firman Allah tertulis lengkap dalam Alkitab.

( mudah mudahan dimengerti penjelasannya )

Offline solideogloria

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 3803
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Protestant
Re: Diskusi Gereja Non-Kalsedon dengan Gereja Kalsedon
« Reply #50 on: June 16, 2013, 03:25:29 PM »
tapi anak Ular (beludak ) adalh arisi dan saduki yang mo dipermandikan

Matius  3
3:7. Tetapi waktu ia melihat banyak orang Farisi dan orang Saduki datang untuk dibaptis, berkatalah ia kepada mereka: "Hai kamu keturunan ular beludak. Siapakah yang mengatakan kepada kamu, bahwa kamu dapat melarikan diri dari murka yang akan datang?


Matius  12
12:34 Hai kamu keturunan ular beludak, bagaimanakah kamu dapat mengucapkan hal-hal yang baik, sedangkan kamu sendiri jahat? Karena yang diucapkan mulut meluap dari hati.


Matius  23
23:33 Hai kamu ular-ular, hai kamu keturunan ular beludak! Bagaimanakah mungkin kamu dapat meluputkan diri dari hukuman neraka?


uhan Yesus memberkati


Han


Itukan bahasa simbolis bro bukan literal.

Anak kunci atau anak panah tidak berarti kunci dan busur memiliki anak toh ?

Ada ada saja bro ini

Shalom



BACK TO BIBLE

Offline Jenova

  • Administrator
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 1794
  • Reputation Power:
  • Joining in endless praise...
  • Denominasi: Catholic
Re: Diskusi Gereja Non-Kalsedon dengan Gereja Kalsedon
« Reply #51 on: June 20, 2013, 10:41:56 PM »
Kalau saya memandang proses inkarnasi adalah seperti suatu "rajutan tikar", dimana setiap rajutan tersebut adalah saling mengikat dan tidak dapat dipisahkan, sebab jika terpisah, maka rajutan akan berantakan dan tidak dapat dijadikan tikar lagi.

Apakah pendapat saya ini adalah sama dengan pemahaman saudara ??


Salam ...

Bro Jesus_dm,
Aku dapat menerima analogi "rajutan tikar" yg Anda berikan.
Tapi terus terang aku juga tidak berani mengatakan bahwa analgoi Anda itu benar, karena analogi "rajutan tikar" itu IMHO terlalu dangkal utk meng-analogi-kan misteri agung inkarnasi.
Sebagai contoh keterbatasan analogi tikar yg harus diabaikan:
Jika analogi rajutan tikar itu mengabaikan implikasi bahwa tikar = setengah benang rajutan merah + setengah benang rajutan putih (misalnya),  maka analogi tikar itu dapat aku terima, karena 1 Anak Manusia = 1 Allah sekaligus 1 Manusia.
Love is not merely a sentiment, it is an act of will.
(Benedict XVI)

Offline Husada

  • FIK council
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 3585
  • Reputation Power:
  • Gerejaku Didirikan oleh Yesus Kristus
Terus, kaitannya ke judul trit, bagaimana?
PRO ECCLESIA ET PATRIA, PRO PATRIA ET ECCLESIA

Offline sniperX

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 1954
  • Reputation Power:
  • Denominasi: ****
Quote
Jadi, Pemahaman Tritunggal Maha Kudus, tidak dapat diartikan, bahwa Hakikat Allah itu terdiri dari : Bapa, Anak dan Roh Kudus, tetapi Pemahaman Tritunggal Maha Kudus, Harus diartikan dan dipahami, bahwa Allah yang Esa itu, hadir dalam 3 pribadi yang berbeda, yaitu : Hadir Sebagai Bapa, Hadir Sebagai Anak dan Hadir Sebagai Roh Kudus ( Una Substantia Tress Personae ).

Kalau tidak hati hati, maka pemahaman ini akan mudah jatuh ke dalam paham Modalisme dan Sabelianisme.


Offline siip

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 1721
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Karismatik
Maka itu saya mlontarkan ptanyaan sderhana (yg saya harap djawab sderhana juga :

Mungkinkah Bapa berdiri bersebelahan dg Yesus Kristus shg manusia melihat 2 sosok Ilahi dlm waktu bersamaan?
Tetapi siapa yang termasuk orang hidup mempunyai harapan, karena anjing yang hidup lebih baik dari pada singa yang mati (Pkh 9:4)

Offline sniperX

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 1954
  • Reputation Power:
  • Denominasi: ****
Kalau saya yang jawab, maka saya akan mengatakan, tidak ada yang mustahil bagi Allah/Tuhan.


Offline siip

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 1721
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Karismatik
Kl kamu jawab spt itu, maka saya tanya :
Pernahkah itu terjadi?
Tetapi siapa yang termasuk orang hidup mempunyai harapan, karena anjing yang hidup lebih baik dari pada singa yang mati (Pkh 9:4)

Offline sniperX

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 1954
  • Reputation Power:
  • Denominasi: ****
Kl kamu jawab spt itu, maka saya tanya :
Pernahkah itu terjadi?

Kalau mengacu pada ayat Alkitab, pernah.

Kis 7:55   Tetapi Stefanus, yang penuh dengan Roh Kudus, menatap ke langit, lalu melihat kemuliaan Allah dan Yesus berdiri di sebelah kanan Allah. 

 :nod:

Offline siip

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 1721
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Karismatik
Very Good!
Tetapi siapa yang termasuk orang hidup mempunyai harapan, karena anjing yang hidup lebih baik dari pada singa yang mati (Pkh 9:4)

Offline sniperX

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 1954
  • Reputation Power:
  • Denominasi: ****
Tapi ada yang bilang, itu kan cuma vision Stefanus menjelang ajal saja.

:D