Author Topic: Arwah orang mati  (Read 24382 times)

0 Members and 12 Guests are viewing this topic.

Offline siip

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 1721
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Karismatik
Re: Arwah orang mati
« Reply #210 on: February 06, 2013, 02:29:55 PM »

Yang tertulis Saul yang merasa itu arwah Samuel ,padahal arwah orang mati tidak mungkin kembali kebumi tanpa seijin Allah:

Ayub 7:9 “orang yang telah turun ke dalam dunia orang mati tidak akan datang kembali”.

Yesaya 26:14 “mereka sudah mati, tidak akan hidup pula, sudah menjadi arwah, tidak akan bangkit pula.”


Dan Allah tidak mengijinkan manusia berhubungan dengan arwah orang mati.

Allah melarang manusia berhubungan dengan arwah orang mati, tetapi jika Allah memutuskan utk mngijinkan arwah Samuel muncul, maka hal itu tidak bisa dilarang.

Quote
Si Iblis juga banyak berkata kata didalam Alkitab tetapi kata katanya hanya tipuan belaka yang tidak boleh dipercaya.

Para Ahli Taurat juga banyak berkata kata tetapi tidak semua harus dipercaya apa yang dikatakannya.

Anda harus mbedakan antara 'isi perkataan' dengan 'tulisan dari si penulis kitab'.

Kl Saul berdusta maka kita boleh tidak pcayai apa isi perkataan Saul yg sedang berdusta.

Tp jika penulis Kitab Samuel mngatakan bhw Saul berdusta, maka kita harus pcaya bhw Saul berdusta.

Penulis Kitab Samuel mngatakan bhw yg dilihat Saul adl Samuel, kmudian yg bicara kpd Saul adl Samuel.

Simpel.
Ngga usah diribet-ribetkan diputar-putar pake metode eisegesis.

Quote
Allah juga melarang membunuh tetapi boleh membunuh kalau atas inisiatif Allah.

Memanggil arwah oleh manusia dilarang oleh Allah dan Alkitab mengatakan Samuel atau Dukun yang memanggil arwah bukan Allah !

Jelas bisa dibedakan pakai akal sehat ???


Shalom

Ya memang tafsiran yg saya angkat itu sudah ssuai akal sehat.

Intinya, skalipun Allah mlarang manusia, tetapi Allah tidak bisa dilarang jika Allah hendak mlakukannya.

Anda perhatikan ayatnya baik-baik :
Si dukun itu terkejut ketika melihat Samuel.

Jika itu adl roh jahat yg sudah sering dpanggilnya, mngapa ia terkejut?

Jawabannya :

Allah bekerja dan mngijinkan arwah Samuel datang menemui Saul.

Itulah mngapa dukun itu terkejut krn ia mengetahui bahwa peristiwa itu dikerjakan oleh Tuhan sendiri.

Dan tindakan Allah utk mngijinkan arwah Samuel muncul adalah benar karena Allah tidak bisa dilarang.

***********

Nah, tulisan ini adl yg terakhir utk mnanggapi Anda pd topik ini.
Semua yg perlu saya tulis sudah dituliskan.
Jika Anda masih tidak mnerima argumen saya, maka ksimpulannya kita beda pendapat.
Daripada nanti mulai debat kusir dan mulai mrendahkan lawan bicara, maka saya hentikan saja.

Terima kasih.
Tetapi siapa yang termasuk orang hidup mempunyai harapan, karena anjing yang hidup lebih baik dari pada singa yang mati (Pkh 9:4)

Offline Husada

  • FIK council
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 3585
  • Reputation Power:
  • Gerejaku Didirikan oleh Yesus Kristus
Re: Arwah orang mati
« Reply #211 on: February 06, 2013, 04:49:03 PM »
Damai bagimu Lembut.

Postinganmu berikut ini
Setan untuk perantara kesesatan dan malaikat untuk keselamatan.
Heb 1:14 Bukankah mereka semua adalah roh-roh yang melayani, yang diutus untuk pelayanan sehubungan dengan mereka yang akan segera mewarisi keselamatan?
Thx.
lembut post sebagai respon atas posting Odading yang menanyakan mengapa Allah menggunakan iblis (malaikat jatuh) sebagai perantara.

Saya memaknai postingmu itu, bahwa iblis (malaikat jatuh) adalah roh yang melayani (semoga saya salah memaknai). Kemudian saya cari Ibr 1:14, saya baca perikopnya, Anak Allah lebih tinggi dari pada malaikat-malaikat, dan pada Ibr 1:5-14 tertulis Bukankah mereka semua adalah roh-roh yang melayani, yang diutus untuk melayani mereka yang harus memperoleh keselamatan?.

Benak saya bertanya-tanya, bagaimana lembut sampai pada kesimpulan bahwa iblis (malaikat jatuh) yang ditanyakan oleh Odading itu termasuk dari malaikat-malaikat? Apakah Lembut mengartikan bahwa malaikat = malaikat jatuh (iblis)? Saya akan sangat senang kalau Lembut bersedia menjelaskan lebih lanjut.

Damai, damai, damai.
PRO ECCLESIA ET PATRIA, PRO PATRIA ET ECCLESIA

Offline donalbebek

  • Hero Member
  • *****
  • Posts: 577
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Injili
Re: Arwah orang mati
« Reply #212 on: February 06, 2013, 05:20:06 PM »
Damai bagimu Lembut.

Postinganmu berikut ini lembut post sebagai respon atas posting Odading yang menanyakan mengapa Allah menggunakan iblis (malaikat jatuh) sebagai perantara.

Saya memaknai postingmu itu, bahwa iblis (malaikat jatuh) adalah roh yang melayani (semoga saya salah memaknai). Kemudian saya cari Ibr 1:14, saya baca perikopnya, Anak Allah lebih tinggi dari pada malaikat-malaikat, dan pada Ibr 1:5-14 tertulis Bukankah mereka semua adalah roh-roh yang melayani, yang diutus untuk melayani mereka yang harus memperoleh keselamatan?.

Benak saya bertanya-tanya, bagaimana lembut sampai pada kesimpulan bahwa iblis (malaikat jatuh) yang ditanyakan oleh Odading itu termasuk dari malaikat-malaikat? Apakah Lembut mengartikan bahwa malaikat = malaikat jatuh (iblis)? Saya akan sangat senang kalau Lembut bersedia menjelaskan lebih lanjut.

Damai, damai, damai.

Ada kesalahpahaman dari anda, ayat ini menyatakan malaikat; bukan setan.

Karena ayat yang menyatakan setan telah ada dipostingan sebelumnya: roh dusta..

Thx.

Offline Husada

  • FIK council
  • Super Hero
  • *****
  • Posts: 3585
  • Reputation Power:
  • Gerejaku Didirikan oleh Yesus Kristus
Re: Arwah orang mati
« Reply #213 on: February 06, 2013, 05:47:38 PM »
Ada kesalahpahaman dari anda, ayat ini menyatakan malaikat; bukan setan.
Karena ayat yang menyatakan setan telah ada dipostingan sebelumnya: roh dusta..
Thx.
Reply#208 oleh O Dad-->Kenapa Allah menggunakan iblis (malaikat jatuh) sebagai perantara?
Reply#209 oleh Lembut-->Setan untuk perantara kesesatan dan malaikat untuk keselamatan; Heb 1:14.
Jadi, yang ingin Lembut sampaikan sebenarnya ialah bahwa Heb 1:14 itu adalah ayat pendukung untuk menjelaskan bahwa malaikat adalah untuk keselamatan. Begitu, kan?

Saya kaitkan dengan pertanyaan Odading, Mengapa Allah menggunakan iblis sebagai perantara kemudian Lembut tanggapi dengan Malaikat adalah untuk keselamatan, kenapa terasa tidak nyambung, ya? Pertanyaan hijau, dijawab dengan pernyataan biru. Atau pemahaman saya salah? Bisa jelaskan?

Damai bagimu.
PRO ECCLESIA ET PATRIA, PRO PATRIA ET ECCLESIA

Offline lukas_i3

  • FIK - Junior
  • **
  • Posts: 62
  • Reputation Power:
  • Justus ex fide sue vivet (Rom 1:17)
  • Denominasi: Injili
Re: Arwah orang mati
« Reply #214 on: February 06, 2013, 07:13:12 PM »
buat temen2 yang gak percaya itu arwah Samuel ... pernah sempet timbul pertanyaan di hati kayak gini gak ?

bukan Allah yang berkolaborasi bro... tapi Iblis yangg suka nyontek...
Contoh coba liat Kejadian 3 tentang manusia jatuh ke dalam dosa... Iblis nyontek Firman Tuhan, malah nambah2in dengan kata "semua"...:)

Setan, Iblis dkk emang tukang tipu.. dia berusaha nipu dengan segala cara.. semua di halalkan.. mereka juga suka pake ayat2 Firman Tuhan.. tapi tujuannya bukan buat ngajar dan menyelamatkan, tapi membinasakan...
Soli sapienti Deo per Iesum Christum gloria in secula. Amen
(Rom 16:27)

 שְׁמַ֖ע יִשְׂרָאֵ֑ל יְהוָ֥ה אֱלֹהֵ֖ינוּ יְהוָ֥ה׀ אֶחָֽד׃
 (Deu 6:4)

Offline lukas_i3

  • FIK - Junior
  • **
  • Posts: 62
  • Reputation Power:
  • Justus ex fide sue vivet (Rom 1:17)
  • Denominasi: Injili
Re: Arwah orang mati
« Reply #215 on: February 06, 2013, 07:20:22 PM »
Allah melarang manusia berhubungan dengan arwah orang mati, tetapi jika Allah memutuskan utk mngijinkan arwah Samuel muncul, maka hal itu tidak bisa dilarang.

Anda harus mbedakan antara 'isi perkataan' dengan 'tulisan dari si penulis kitab'.

Kl Saul berdusta maka kita boleh tidak pcayai apa isi perkataan Saul yg sedang berdusta.

Tp jika penulis Kitab Samuel mngatakan bhw Saul berdusta, maka kita harus pcaya bhw Saul berdusta.

Penulis Kitab Samuel mngatakan bhw yg dilihat Saul adl Samuel, kmudian yg bicara kpd Saul adl Samuel.

Simpel.
Ngga usah diribet-ribetkan diputar-putar pake metode eisegesis.

Ya memang tafsiran yg saya angkat itu sudah ssuai akal sehat.

Intinya, skalipun Allah mlarang manusia, tetapi Allah tidak bisa dilarang jika Allah hendak mlakukannya.

Anda perhatikan ayatnya baik-baik :
Si dukun itu terkejut ketika melihat Samuel.

Jika itu adl roh jahat yg sudah sering dpanggilnya, mngapa ia terkejut?

Jawabannya :

Allah bekerja dan mngijinkan arwah Samuel datang menemui Saul.

Itulah mngapa dukun itu terkejut krn ia mengetahui bahwa peristiwa itu dikerjakan oleh Tuhan sendiri.

Dan tindakan Allah utk mngijinkan arwah Samuel muncul adalah benar karena Allah tidak bisa dilarang.

***********

Nah, tulisan ini adl yg terakhir utk mnanggapi Anda pd topik ini.
Semua yg perlu saya tulis sudah dituliskan.
Jika Anda masih tidak mnerima argumen saya, maka ksimpulannya kita beda pendapat.
Daripada nanti mulai debat kusir dan mulai mrendahkan lawan bicara, maka saya hentikan saja.

Terima kasih.

mas siip tau ga penulis kitab Samuel.. sampe sekarang masih diperdebatkan oleh kalangan teolog.. para teolog historis kritis tidak pecaya bahwa samuel penulis buku tersebut (bagaimana mungkin orang yang sudah mati masih bisa menulis surat), namun para teolog kharismatik beranggapan bahwa samuel lah yang menulis.

anggapan mengenai apa yang dilihat petenung dan Saul sehingga menimbulkan perdebatan mengenai arwah siapa yang muncul merupakan masalah yang sangat panjang jika dilihat dalam sudut pandang masing2. namun jika dilihat dari arah munculnya arwah tersebut, kita seharusnya dapat menyimpulkan makhluk apa gerangan dia ini.. :)
Soli sapienti Deo per Iesum Christum gloria in secula. Amen
(Rom 16:27)

 שְׁמַ֖ע יִשְׂרָאֵ֑ל יְהוָ֥ה אֱלֹהֵ֖ינוּ יְהוָ֥ה׀ אֶחָֽד׃
 (Deu 6:4)

Offline Johann

  • FIK - Newbie
  • *
  • Posts: 7
  • Reputation Power:
  • Denominasi: orthodoks
Re: Arwah orang mati
« Reply #216 on: February 06, 2013, 07:22:35 PM »
buat temen2 yang gak percaya itu arwah Samuel ... pernah sempet timbul pertanyaan di hati kayak gini gak ?

Allah sama sekali ga pernah berkolaborasi ma iblis..
rendah sekali jika Allah mau berkolaborasi dgn iblis...
iblis ngomong kyk gtu..menurut saya tu cma perkiraan dia..krn dia bukan maha tahu..tapi dia tahu..keadaan saul pada saat itu yg mmang akan jatuh pasti tahtanya...
בְּרֵאשִׁ֖ית בָּרָ֣א אֱלֹהִ֑ים אֵ֥ת הַשָּׁמַ֖יִם וְאֵ֥ת הָאָֽרֶץ׃

Offline Johann

  • FIK - Newbie
  • *
  • Posts: 7
  • Reputation Power:
  • Denominasi: orthodoks
Re: Arwah orang mati
« Reply #217 on: February 06, 2013, 07:41:22 PM »
Allah melarang manusia berhubungan dengan arwah orang mati, tetapi jika Allah memutuskan utk mngijinkan arwah Samuel muncul, maka hal itu tidak bisa dilarang.

Anda harus mbedakan antara 'isi perkataan' dengan 'tulisan dari si penulis kitab'.

Kl Saul berdusta maka kita boleh tidak pcayai apa isi perkataan Saul yg sedang berdusta.

Tp jika penulis Kitab Samuel mngatakan bhw Saul berdusta, maka kita harus pcaya bhw Saul berdusta.

Penulis Kitab Samuel mngatakan bhw yg dilihat Saul adl Samuel, kmudian yg bicara kpd Saul adl Samuel.

Simpel.
Ngga usah diribet-ribetkan diputar-putar pake metode eisegesis.

Ya memang tafsiran yg saya angkat itu sudah ssuai akal sehat.

Intinya, skalipun Allah mlarang manusia, tetapi Allah tidak bisa dilarang jika Allah hendak mlakukannya.

Anda perhatikan ayatnya baik-baik :
Si dukun itu terkejut ketika melihat Samuel.

Jika itu adl roh jahat yg sudah sering dpanggilnya, mngapa ia terkejut?

Jawabannya :

Allah bekerja dan mngijinkan arwah Samuel datang menemui Saul.

Itulah mngapa dukun itu terkejut krn ia mengetahui bahwa peristiwa itu dikerjakan oleh Tuhan sendiri.

Dan tindakan Allah utk mngijinkan arwah Samuel muncul adalah benar karena Allah tidak bisa dilarang.

***********

Nah, tulisan ini adl yg terakhir utk mnanggapi Anda pd topik ini.
Semua yg perlu saya tulis sudah dituliskan.
Jika Anda masih tidak mnerima argumen saya, maka ksimpulannya kita beda pendapat.
Daripada nanti mulai debat kusir dan mulai mrendahkan lawan bicara, maka saya hentikan saja.

Terima kasih.

Allah melarang manusia berhubungan dengan arwah orang mati, tetapi jika Allah memutuskan utk mngijinkan arwah Samuel muncul, maka hal itu tidak bisa dilarang.

Anda harus mbedakan antara 'isi perkataan' dengan 'tulisan dari si penulis kitab'.

Kl Saul berdusta maka kita boleh tidak pcayai apa isi perkataan Saul yg sedang berdusta.

Tp jika penulis Kitab Samuel mngatakan bhw Saul berdusta, maka kita harus pcaya bhw Saul berdusta.

Penulis Kitab Samuel mngatakan bhw yg dilihat Saul adl Samuel, kmudian yg bicara kpd Saul adl Samuel.

Simpel.
Ngga usah diribet-ribetkan diputar-putar pake metode eisegesis.

Ya memang tafsiran yg saya angkat itu sudah ssuai akal sehat.

Intinya, skalipun Allah mlarang manusia, tetapi Allah tidak bisa dilarang jika Allah hendak mlakukannya.

Anda perhatikan ayatnya baik-baik :
Si dukun itu terkejut ketika melihat Samuel.

Jika itu adl roh jahat yg sudah sering dpanggilnya, mngapa ia terkejut?

Jawabannya :

Allah bekerja dan mngijinkan arwah Samuel datang menemui Saul.

Itulah mngapa dukun itu terkejut krn ia mengetahui bahwa peristiwa itu dikerjakan oleh Tuhan sendiri.

Dan tindakan Allah utk mngijinkan arwah Samuel muncul adalah benar karena Allah tidak bisa dilarang.

***********

Nah, tulisan ini adl yg terakhir utk mnanggapi Anda pd topik ini.
Semua yg perlu saya tulis sudah dituliskan.
Jika Anda masih tidak mnerima argumen saya, maka ksimpulannya kita beda pendapat.
Daripada nanti mulai debat kusir dan mulai mrendahkan lawan bicara, maka saya hentikan saja.

Terima kasih.

namanya juga forum...
klo ga berdiskusi gimana nemuin ide yg sesuai dgn iman Kristen kita...
sepengetahuan saya, Allah tidak pernah bertentangan dgn apa yg Ia katakan sendiri..
dgn pendapat anda "Allah melarang manusia berhubungan dengan arwah orang mati, tetapi jika Allah memutuskan utk mngijinkan arwah Samuel muncul, maka hal itu tidak bisa dilarang."
berarti Allah telah mengingkari dirinya sendiri..bukan Allah donk Dia berarti..krn kan Dia itu adalah kebenaran dan tidak bisa mendustai diri-Nya..

soal dukun tu terkejut..ya wajar ajalah.. wong dia liat setan ato tuannya ndiri..dan tu memang ritualnya...
bukan krn liat itu pekerjaan Tuhan...
בְּרֵאשִׁ֖ית בָּרָ֣א אֱלֹהִ֑ים אֵ֥ת הַשָּׁמַ֖יִם וְאֵ֥ת הָאָֽרֶץ׃

Offline odading

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 3314
  • Reputation Power:
  • Denominasi: non-agama
Re: Arwah orang mati
« Reply #218 on: February 06, 2013, 09:18:07 PM »
Ular itu berkata kepada perempuan itu: "Tentulah Allah berfirman: Semua pohon dalam taman ini jangan kamu makan buahnya, bukan?"

IMO, nggak mengandung bahwa si iblis sedang sebagai perantara :).

saya coba bandingkan dgn ini :
(16) Samuel said, Why then do you ask me, seeing that the Lord has turned from you and has become your enemy? (17) The Lord has done to you as He said through me He would do; for has torn the kingdom out of your hands and given it to your neighbor David  ----//cut--- .

He (digunakan kapitan "H") said  THROUGH me.

Saya nggak tau bahasa aslinya kayak gimana ... namun apabila si penterjemah menggunakan kapital "H" ---> maka jelas benak si penterjemah ... He disitu adalah Allah.

yang saya maksud "kolaborasi" dgn iblis adalah ibarat yg di kisah Ayub :).

Pada kisah PL, sepertinya setan itu bukan malaikat jatuh --- melainkan sebagai si penuduh/penuntut atau juga disebut si kontradiktor yang memang digunakan Allah dalam "pekerjaan"NYA .... dimana semua usaha setan ini mesti dapet "restu" dulu dari Allah (kisah Ayub).

tapi saya belon ketemu ayat yg bisa menuntun ke pengertian iblis juga sebagai mediator :).

Jadi kalo itu bukan roh Samuel melainkan roh setan, maka sesuai kisah Ayub di PL --- kan juga bisa ditarik kesimpulan roh setan ini memang di-ijinkan Allah utk menipu Saul.

Tetapi tipuan setan itu cuma menyangkut penyamaran aja ... sedangkan kalimat2 yang disampaikan si setan adalah benar.

Pertanyaannya .... sehubungan pada bbrp halaman kebelakang ada post yg katanya setan itu maha pinter, licik, tau yang sudah lalu --- tapi tidak bisa tau yad ---- kenapa setan bisa tau bhw BESOK Saul + anak2nya akan bersama si setan di neraka ? (BESOK-nya yg saya tekankan dan pertanyakan).

Karena kalo itu setan ... DAN bisa tau BESOK kayak gimana... maka berarti tidak tertutup kemungkinan dia juga bisa tau s/d akhir jaman ... iya kaan ? :)

:)
salam.

Offline lukas_i3

  • FIK - Junior
  • **
  • Posts: 62
  • Reputation Power:
  • Justus ex fide sue vivet (Rom 1:17)
  • Denominasi: Injili
Re: Arwah orang mati
« Reply #219 on: February 06, 2013, 09:49:00 PM »
Bahasa Ibrani ga ngenal hurup gede dan hurup kecil mas.. lantas kok pake H gede? ya, namanya sastra inggris... penyebutan nama suatu pribadi tentunya menggunakan hurup gede di awal katanya... trus, apa karena setan pake hurup gede, trus kita bilang itu dari Tuhan? saya nyebut Johanees, karena saya pake J nya hurup gede trus dia saya kategorikan orang yang lebih berkuasa dari saya? ntar dulu...:)

trus mengenai "samuel" (ato petenung ato setan) bilang besok.. kok tau? ah, namanya setan... lagian kan omongannya itu kan juga dapet nyontek dari hal yang terjadi sama saul pada ayat sebelumnya... kalo masalah ngomong tentang besok, lusa dan masa depan, manusia yang jelas2 ga tau besok aja bisa ngomong gitu... masalah itu nanti terjadi kan bukan karena kuasanya manusia. namun apa yang di bilang setan mengenai saul ntar di neraka ato apalah, tentunya setan pake logika. wong udah ga ada Tuhan dalam diri mereka, tentu alamat matinya jelas... neraka... hehehe
Soli sapienti Deo per Iesum Christum gloria in secula. Amen
(Rom 16:27)

 שְׁמַ֖ע יִשְׂרָאֵ֑ל יְהוָ֥ה אֱלֹהֵ֖ינוּ יְהוָ֥ה׀ אֶחָֽד׃
 (Deu 6:4)

Offline lukas_i3

  • FIK - Junior
  • **
  • Posts: 62
  • Reputation Power:
  • Justus ex fide sue vivet (Rom 1:17)
  • Denominasi: Injili
Re: Arwah orang mati
« Reply #220 on: February 06, 2013, 09:53:28 PM »
masalah Ayub merupakan salah satu kitab puisi dalam Tanakh (Torah, Neviim, ketubhim). yakin Iblis berkolaborasi dengan Tuhan dalam membuat pencobaan terhadap Ayub. kayaknya iblis cuma mendakwa deh... kalo kolaborasi kayaknya kejam banget ya...:)
Soli sapienti Deo per Iesum Christum gloria in secula. Amen
(Rom 16:27)

 שְׁמַ֖ע יִשְׂרָאֵ֑ל יְהוָ֥ה אֱלֹהֵ֖ינוּ יְהוָ֥ה׀ אֶחָֽד׃
 (Deu 6:4)

Offline donalbebek

  • Hero Member
  • *****
  • Posts: 577
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Injili
Re: Arwah orang mati
« Reply #221 on: February 06, 2013, 11:19:36 PM »
masalah Ayub merupakan salah satu kitab puisi dalam Tanakh (Torah, Neviim, ketubhim). yakin Iblis berkolaborasi dengan Tuhan dalam membuat pencobaan terhadap Ayub. kayaknya iblis cuma mendakwa deh... kalo kolaborasi kayaknya kejam banget ya...:)

Definisi 'kolaborasi'

Indonesian to Indonesian
noun
1. (perbuatan) kerja sama (dng musuh dsb);
ber·ko·la·bo·ra·si v melakukan kolaborasi

source: kbbi3


Jas 1:13 Ketika dicobai, janganlah seorang pun berkata, “Aku dicobai oleh Tuhan.” Sebab, Tuhan tidaklah dapat dicobai oleh yang jahat, dan Dia sendiri tidak mencobai siapa pun.

Mat 19:16 Dan lihatlah, seraya mendekat, seseorang berkata kepada-Nya, “Guru yang baik, kebaikan apakah yang harus aku lakukan supaya aku memperoleh hidup yang kekal?”
Mat 19:17 Dan Dia berkata kepadanya, “Mengapa engkau mengatakan Aku baik? Tak ada seorang pun yang baik, kecuali satu, Tuhan! Namun, jika engkau ingin masuk ke dalam hidup, peliharalah perintah-perintah.”

1Jn 1:5 Dan inilah janji yang telah kami dengarkan dari Dia dan kami beritakan kepadamu, bahwa Tuhan adalah terang dan di dalam Dia sama sekali tidak ada kegelapan.

2Co 6:14 Janganlah kamu menjadi pasangan yang tidak seimbang dengan orang-orang yang tidak percaya. Sebab kemitraan apa yang ada antara kebenaran dan kedurhakaan? Dan persekutuan apakah yang terjadi antara terang dengan gelap?

Thx.

Offline odading

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 3314
  • Reputation Power:
  • Denominasi: non-agama
Re: Arwah orang mati
« Reply #222 on: February 06, 2013, 11:45:30 PM »
Bahasa Ibrani ga ngenal hurup gede dan hurup kecil mas.. lantas kok pake H gede?
ya entahlah juga... soalnya AO yang saya baca, menggunakan kapital "H" apabila ngerujuk ke Allah, dan huruf kecil "h" kalo utk manusia.

Quote
ya, namanya sastra inggris... penyebutan nama suatu pribadi tentunya menggunakan hurup gede di awal katanya
Kata "HE" itu bukan bold :).
"HE" = kata ganti orang laki2... (kok jadi pelajaran bhw Inggris ya ? hehehe).

(3) This is he who was mentioned by the prophet Isaiah when he said ---> tanpa kapital ---> ngrujuk seorang manusia.

(11) And He said, Who told you that you were naked? ---> dengan kapital ---> ngrujuk ke Allah.

Quote
Bahasa Ibrani ga ngenal hurup gede dan hurup kecil mas..
Makasih atas masukan lukas  :afro: ... saya baru tau ini :).

Namun fokusnya sebenernya bukan ke bahasa aslinya, melainkan :
apabila si penterjemah menggunakan kapital "H" ---> maka jelas benak si penterjemah : He disitu adalah Allah. ---> oleh karena itu dicetak di Alkitab dgn menggunakan kapital "H".

Dari situ kan menuntun ke pendapat yang lebih jauh lagi :
Semua penterjemah ayat TELAH SALAH mengertikan kata "#$^" (bhs asli dari kata ganti orang laki2 di ayat tsb) --- dengan berbenak "#$^" itu maksudnya = Allah sehingga pencetakan di Alkitabnya digunakan kapital "H".

(16) Lalu berbicaralah Samuel: "Mengapa engkau bertanya kepadaku, padahal Tuhan telah undur dari padamu dan telah menjadi musuhmu? ---> termasuk penterjemah orang Indo ... hehehe :D.

Gimana ? :).

Quote
lagian kan omongannya itu kan juga dapet nyontek dari hal yang terjadi sama saul pada ayat sebelumnya...
bisa tolong tunjukan contekan tsb yang terdapat di ayat sebelumnya ?

Quote
namun apa yang di bilang setan mengenai saul ntar di neraka ato apalah, tentunya setan pake logika.
pake logika ataupun nggak pake logika... pertanyaannya :

(17) Tuhan telah melakukan kepadamu seperti yang difirmankan-Nya dengan perantaraanku, yakni Tuhan telah mengoyakkan kerajaan dari tanganmu dan telah memberikannya kepada orang lain, kepada Daud.

Kalimat ayat diatas itu adalah kalimat kebohongan setan ?
dengan kata lain : iblis sedang membohongi Saul di kalimat tsb.
---> semua kalimat2 tsb tidak ada satupun yang benar.

pertanyaan lain mengenai terjemahan :
Apakah para penterjemah memang TELAH MELAKUKAN KESALAHAN, dgn menaroh huruf kapital pada kata "Tuhan" dan "Nya" ?

ataukah

kalimat BUKAN-kebohongan ?
dengan kata lain : setan tidak sedang membohongi Saul di kalimat tsb.
---> semua kalimat2 tsb benar.

pertanyaan lain mengenai terjemahan :
Apakah para penterjemah memang TIDAK MELAKUKAN KESALAHAN, dgn menaroh huruf kapital pada kata "Tuhan" dan "Nya" ?


"welcome  :hi: to the discussion with odading" .... hehehe :D  :frantic:   :lol:
(maap, mohon jangan jengkel  :scold: yah --- soalnya "perhitungan" saya emang suka ngjlimet ... :)).


masalah Ayub merupakan salah satu kitab puisi dalam Tanakh (Torah, Neviim, ketubhim). yakin Iblis berkolaborasi dengan Tuhan dalam membuat pencobaan terhadap Ayub. kayaknya iblis cuma mendakwa deh... kalo kolaborasi kayaknya kejam banget ya...:)
Jadi sebenernya memang nggak ada itu yah ?... : Allah "mengijinkan" setan utk mencobai Ayub ? --- itu maksudnya, yah sekedar puisi aja, yah ? :)

salam.
« Last Edit: February 06, 2013, 11:47:30 PM by odading »

Offline hanhalim2

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 4084
  • Reputation Power:
  • Denominasi: R.katholik
Re: Arwah orang mati
« Reply #223 on: February 07, 2013, 05:49:52 AM »
Allah melarang manusia berhubungan dengan arwah orang mati, tetapi jika Allah memutuskan utk mngijinkan arwah Samuel muncul, maka hal itu tidak bisa dilarang.

Anda harus mbedakan antara 'isi perkataan' dengan 'tulisan dari si penulis kitab'.

Kl Saul berdusta maka kita boleh tidak pcayai apa isi perkataan Saul yg sedang berdusta.

Tp jika penulis Kitab Samuel mngatakan bhw Saul berdusta, maka kita harus pcaya bhw Saul berdusta.

Penulis Kitab Samuel mngatakan bhw yg dilihat Saul adl Samuel, kmudian yg bicara kpd Saul adl Samuel.

Simpel.
Ngga usah diribet-ribetkan diputar-putar pake metode eisegesis.



om sangat setuju dengan uraian Bro Siip ini
Begitulah seharusnya kalau bro soli mau menyola Alkitab ( Sola Scripture}

Tapi kalau bro soli Tidak sola scriptura , bro soli boleh berpikiran bahwa itu adalah setan yang menyaru , karena bro soli bisa mengambil bahan dari kitab kitab/ sumber sumber lain, misalanya Doktrin gereja, kitab henoch , rumus einstein , google, bahkan kitab perdukunan sekalipun.

Tuhan Yesus memberkati


Han
Bukan semua nas/ayat  yang tertulis dalam Alkitab adalah Firman Allah dan juga Tidak seluruh Firman Allah tertulis lengkap dalam Alkitab.

( mudah mudahan dimengerti penjelasannya )

Offline solideogloria

  • Super Hero
  • ******
  • Posts: 3803
  • Reputation Power:
  • Denominasi: Protestant
Re: Arwah orang mati
« Reply #224 on: February 07, 2013, 06:48:33 AM »
Tapi yang membunuh juga manusia dan bukan Allah

Taurat diadakan  Allah maka Allah (Yesus) bisa membatalkannya juga
dan itu telah dilakukan Yesus tertulis  dalam  efesus 2:15

P. Baru: Efesus: 2
2:15 sebab dengan mati-Nya sebagai manusia Ia (Yesus) telah membatalkan hukum Taurat dengan segala perintah dan ketentuannya,

Shalom

Yang membunuh memang manusia tetapi inisiatifnya harus dari Allah baru diperbolehkan melakukannya.

BACK TO BIBLE